Breaking News:

Berita Kriminal

Kecanduan Judi Online, Pegawai Tekstil Nekat Gadaikan Barang Perusahaan, Laptop hingga Kamera DSLR

Kencanduan judi online, karyawan pabrik manufaktur tekstil di Jakarta, nekat menggadaikan peralatan milik perusahaan tempatnya bekerja.

Editor: Putri Asti
IST
Ilustrasi karyawan kencanduan judi online, nekat menggadaikan peralatan milik perusahaan tempatnya bekerja. 

Tak lama setelah menjalankan aksi pencurian kedua, polisi mendapat laporan kemudian melakukan penyelidikan dan berhasil mengidentifikasi pelaku. Polisi pun melakukan pencarian dan berhasil menangkap JR.

"Berdasarkan pemeriksaan, pelaku menjual barang-barang hasil curiannya itu untuk lifestyle yakni untuk dipakai judi online," ujarnya.

Atas perbuatannya, tersangka dijerat dengan Pasal 363 KUHPidana tentang pencurian disertai pemberatan, dengan ancaman pidana paling singkat 5 tahun penjara.

Baca juga: KRONOLOGI Perampok Elit Minimarket di Tangerang, Bawa Golok & Senpi, Gasak Rp 21 Juta saat Closingan

Diolah dari artikel Kompas.com dan TribunJabar.id 

Sumber: Kompas.com
Halaman 3/3
Tags:
penggelapan asetgadaiJakartaberita viral hari ini
Rekomendasi untuk Anda

BERITA TERKINI

berita POPULER

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved