Berita Viral
Ada Teman Sekolah Mirip Sekali Dengannya, Gadis Ini Syok Lihat Hasil Tes DNA: Saudara Kembarku!
Lihat seseorang mirip dengannya di kampus, wanita ini memutuskan untuk tes DNA. Wanita itu terkejut saat tahu asal usulnya, belasan tahun diculik.
Penulis: Wahyu Putri Asti Prastyawati
Editor: Putri Asti
TRIBUNSTYLE.COM - Melihat seseorang yang mirip dengannya di kampus, seorang wanita memutuskan untuk tes DNA.
Betapa terkejutnya dia, fakta mengenai asal usulnya pun terkuak.
Lantas, apa yang sebenarnya terjadi?
Miche Zephany Sheldon (26), adalah seorang akuntan keuangan dari Cape Town, Afrika Selatan.
Dia diculik oleh seorang wanita ketika dia baru berusia tiga hari.
Setelah itu, wanita dan suaminya ini membesarkan Miche seperti anaknya sendiri.
Pasutri itu membuatnya mengira mereka adalah orang tua kandungnya.
Baca juga: Curiga Anak Lebih Mirip Saudara Ipar, Pria Ini Akhirnya Lakukan Tes DNA, Hasilnya Sesuai Dugaan
Baru kemudian ketika dia bertemu dengan seorang gadis yang sangat mirip dengannya, Miche pun menemukan kebenaran.
Miche, yang bernama asli Zephany, lahir pada tanggal 27 April 1997 di Rumah Sakit Groote Schur di Cape Town.
Ketika dia baru berusia 3 hari, seorang wanita bernama Lavona Solomon menculiknya dan membesarkannya bersama suaminya, Michael.
Nyonya Lavona memiliki masalah kesuburan dan kesulitan memiliki anak.
Jadi dia berpikir untuk menculik bayi orang lain dan membesarkannya.
Lavona menyamar sebagai perawat, memasuki bangsal bersalin, dan membawa pulang bayi perempuan untuk dibesarkan.
Sejak itu, Miche diasuh oleh Lavona dan Michael seperti anak sendiri selama 19 tahun.
Pada 32015, ketika Miche akan kuliah, seorang gadis bernama Cassidy bergabung di kampusnya.
Sumber: TribunStyle.com
| Dr. Aisah Dahlan Bagi 7 Strategi Penting untuk Menasehati Anak Laki yang Sulit Dikendalikan |
|
|---|
| Isu Saham Tambang Ilegal, Sherly Tjoanda Klarifikasi: Bukan dari Jabatan, Tapi Warisan |
|
|---|
| Oppo Reno 14F vs Huawei Nova 13 Pro: Harga Tipis, RAM Sama, Mana Lebih Unggul? |
|
|---|
| Dituduh Korban TPPO Kamboja, Pemain Sepak Bola Muda Bantah Disiksa, Klarifikasinya Tuai Sorotan |
|
|---|
| Duka Mendalam Muhammadiyah Lamongan: Pendekar Legendaris Tapak Suci Abah Kasuwi Tutup Usia |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/style/foto/bank/originals/Lihat-seseorang-mirip-dengannya-di-kampus-wanita-ini-memutuskan-untuk-tes-DNA.jpg)