VIDEO Semburan Lumpur di Blora yang Capai Belasan Meter, Getaran Hingga Satu Km, 4 Warga Keracunan
Viral semburan lumpur di Blora yang meletup dahsyat. Videonya kini tersebar di media sosial. Tercatat 4 orang keracunan akibat menghirup gas.
Editor: Monalisa
Youtube Tribunnews.com
Video detik-detik semburan lumpur meletup dahsyat di di Kawasan Kesongo, Blora, Jawa Tengah.
"Jadi ini memang sengaja dilakukan, bukan insiden," terangnya.
Saat ini, pihak Pertagas memang diketahui tengah melakukan proses pembangunan jalur pipa gas dari Gresik hingga Semarang sepanjang kurang lebih 272 kilometer.
Untuk pemasangan di Kota Blora akan dilewati pipa sepanjang 53 kilometer.
Proyek pemasangan pipa gas ini ditargetkan akan selesai pada pertengahan tahun 2019.
Artikel ini sudah tayang di Kompas.com dan Tribunwow.com dengan judul Semburan Lumpur Capai Belasan Meter, Ini Video Saat Letusan di Kesongo Blora, Viral Video Semburan Lumpur Setinggi 4 Meter dan Jadi Tontonan Warga, BNPB Sutopo Beri Penjelasan