Selebrita
Pesan Haru dari Na Daehoon kepada Anak-Anaknya, Jika Suatu Saat Saya Pergi, Kalian Tak Sendiri
Na Daehoon menyampaikan pesan haru kepada anak-anaknya, bahwa jika suatu saat ia tak ada, mereka tetap tidak akan merasa sendiri.
Editor: Tim TribunStyle
"20 tahun ya? Wah umurnya udah (semakin dewasa)," ujar Na Daehoon.
Meski anaknya kelak beranjak dewasa, Daehoon menegaskan bahwa upayanya untuk menyayangi dan mencintai anak-anaknya tidak pernah berhenti. Bahkan, ia selalu berusaha memaksimalkan setiap momen yang ada.
"Sebenernya gak ada, karena setiap hari berusaha semaksimalnya untuk sayang mereka, cium mereka, peluk mereka," imbuhnya.
Namun, muncul kekhawatiran mendalam yang muncul di benak Daehoon terkait ketidaktentuan dalam hidup. Na Daehoon ungkap pesan haru yang penuh keikhlasan kalau suatu saat ia sudah tidak ada lagi di dunia.
"Jadi untuk masa depan kalau saya gak ada, misalnya, kan hidup itu gak tahu ya, kalau gitu, ya udah kalian gak apa-apa, hidup aja. Kalau kalian kangen papa, papa ada di mana-mana, di internet banyak. Berharap kalian bahagia aja sih," tukas Na Daehoon.
Pesan Daehoon tersebut menyiratkan betapa pentingnya kebahagiaan anak-anak bagi dirinya. Ia juga menunjukkan cara modern untuk tetap "hadir" di tengah pesatnya teknologi digital. (*)
( Grid.ID | Desy Kurniasari | TribunStyle.com | Noval Dwi Widya )
| Terlalu Galak ke Suami, Kris Dayanti Ultimatum Aurel Hermansyah, Puji Kebaikan Atta Halilintar |
|
|---|
| Rencana Menikah Batal, DJ Bravy Berniat Temui Orangtua Erika Carlina, Mau Sampaikan Permintaan Maaf |
|
|---|
| Tak Menyesal Nikahi Jule Meski Pahit, Daehoon Titip Pesan Haru untuk Anak-Anak |
|
|---|
| Kabar Bahagia Boiyen Akan Menikah, Sosok Calon Suami Disorot, Profesinya Mentereng, Lulusan S3 |
|
|---|
| Pesona Rully Calon Suami Boiyen yang Berparas Tampan, Bukan Orang Sembarangan, Punya Gelar Doktor |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/style/foto/bank/originals/Na-Daehoon-menyampaikan-pesan-haru-kepada-anak-anaknya.jpg)