Berita Viral
Definisi Jodoh Sejak Lahir, Pasangan Ini Lahir di Bulan, Tahun dan RS yang Sama, Akhirnya Menikah
Inilah kisah cinta Auliani Bismi dan Aji yang memiliki banyak kemiripan. Mulai dari bulan lahir, tahun lahir, hingga rumah sakit tempat kelahiran.
Penulis: Febriana Nur Insani
Editor: Febriana Nur Insani
Namun bagaimana jika seorang gadis menikah dengan pria yang 11 tahun lalu adalah mahasiswa KKN di desanya?
Ternyata kisah ini benar-benar terjadi, lho.
Hal itu terjadi pada pemilik akun TikTok @khansafitria_.
Pemilik akun dengan nama asli Khansa Fitria itu menceritakan bagaimana ia bertemu dengan suaminya 11 tahun lalu.
Dalam video itu, Khansa Fitria memperlihatkan foto kecilnya bersama dengan seorang pria.
Baca juga: PENGORBANAN Kamil Nikahi Khansa yang 11 Tahun Lalu Berfoto Saat KKN, Rela Gadai Motor Demi Cincin
Tampak seorang mahasiswa yang menggunakan jas almamater berwarna biru metalik berdiri di sebelahnya.
Kala itu sang pria tengah menjalani KKN di desanya.
Di foto tersebut, mahasiswa yang menggunakan topi itu tampak akrab dengan anak kecil wanita yang ada di sebelahnya.
Tapi setelah 11 Tahun kemudian, siapa yang menyangka bahwa keduanya menjadi pasangan suami istri.
"Ini mah tahun 2011, 11 tahun kemudian gimana?" tulisan dalam video tersebut.
Setelah itu, ada sebuah pas foto keduanya dengan latar belakang biru.
Dalam potret itu keduanya tampak kompak mengenakan kemeja berwarna putih.
Selanjutnya, Khansa Fitria memamerkan foto pernikahannya dengan pria yang diketahui bernama Kamil itu.
"Jodoh ga kemana," tulisnya.
Hal ini tentu membuat warganet yang melihat video itu menjadi penasaran bagaimana bisa ia menikah dengan suaminya.
Baca juga: Viral Kisah Cinta Wanita Sudah Suka pada Suaminya Sejak Tahun 2014, Akhirnya Menikah di Tahun 2023
Sumber: TribunStyle.com
| Hasil Sidang MKD: Nafa Urbach Diskors 3 Bulan, Ahmad Sahroni 6 Bulan, Uya Kuya Kembali Aktif di DPR |
|
|---|
| David Ozora Jawab Tantangan Jenguk Mario Dandy: 'Gak Ngerti' Sambil Terus Meledek |
|
|---|
| Ironi Mario Dandy: Sang Penganiaya Garang Kini Jadi Bahan Olokan David Ozora |
|
|---|
| Arogansi Sang Istri Kepala Desa: "Duit Loba, Polisi Pun Bisa Diborong!" |
|
|---|
| Dari Koma ke Komedi Satir: David Ozora 'Roasting' Mario Dandy, Singgung Gaya Manja & Pajak |
|
|---|