Berita Viral
'Mandul!' Jahatnya Mulut Ibu Mertua Sentil Belum Ada Cucu, Menantu Carikan Ayah Mertua Istri Kedua
Kisah seorang wanita yang tak tahan dengan mulut ibu mertua, nekat carikan ayah mertua istri baru agar ibu mertua dimadu.
Penulis: Dhimas Yanuar Nur Rochmat
Editor: Ika Putri Bramasti
TRIBUNSTYLE.COM - Tak mudah menjalani kehidupan rumah tangga, karena banyak hati yang harus dijaga.
Seperti kisah sebuah keluarga yang begitu pelik hingga membuat sakit hati semua pihak.
Dilansir dari Lobak Merah pada Jumat (2/6/2023) pada sebuah pengaduan perempuan di situs IIUM Confession seorang wanita mengaku berusaha mencarikan madu untuk ayah mertuanya.
Wanita ini beralasan karena dirinya sering sakit hati karena mulut ibu mertuanya yang berlebihan saat minta cucu.
Dia mengaku ingin segera pergi menjauh dari keluarga suaminya karena dia tidak tahan dengan mulut kotor ibu mertuanya.
Wanita itu menganggap pergi jauh ini adalah satu-satunya jalan dalam menghadapi masalah pelik yang ia hadapi ini.
Dalam tulisannya wanita itu bercerita:
"Saya tidak ingin memutuskan hubungan, tapi mungkin saya hanya ingin menjauhkan diri, untuk menghindari konfrontasi."
Baca juga: GEREBEK Menantu Laki-laki Selingkuh di Hotel, Ibu Mertua Malah Dihukum, Ternyata Gasak Emas Pelakor
"Saya khawatir mulut saya juga ringan karena saya mengatakan hal-hal buruk sebagai balasan omongan mertuaku."
Wanita ini bahkan mengaku sudah berusaha semaksimal mungkin dengan suami agar segera punya anak.
Tetapi karena satu lain hal hingga kini masih belum dikaruniai momongan.
"Kami suami istri sudah menjalani tes kesuburan dan hasilnya kami suami istri tidak ada masalah itu dan belum dikaruniai anak, itu saja," tulisnya.
Lebih menyedihkan lagi, ibu mertuanya menyuruh sang anak untuk menikah lagi agar segera memiliki keturunan.
Tentu perkataan ini begitu menyakiti hati menantu.
Ibu mertua itu mengatakan bahwa menantunya ini ada yang salah dan mandul.
| David Ozora Jawab Tantangan Jenguk Mario Dandy: 'Gak Ngerti' Sambil Terus Meledek |
|
|---|
| Ironi Mario Dandy: Sang Penganiaya Garang Kini Jadi Bahan Olokan David Ozora |
|
|---|
| Arogansi Sang Istri Kepala Desa: "Duit Loba, Polisi Pun Bisa Diborong!" |
|
|---|
| Dari Koma ke Komedi Satir: David Ozora 'Roasting' Mario Dandy, Singgung Gaya Manja & Pajak |
|
|---|
| Surat Pilu Provokator Mabes Polri: Dari Kampus Elit ke Rutan Bambu Apus |
|
|---|