Komitmen Pemerataan Pembangunan Ekonomi, Ganjar Mulai Kampanye Dari Merauke Papua
Ganjar Pranowo memulai kampanye perdana Pilpres 2024 di sebuah desa di Merauke, Papua.
Editor: Vincentius Haru Pamungkas
istimewa
Ganjar Pranowo memulai kampanye perdana Pilpres 2024 di sebuah desa di Merauke, Papua.
3. Titik Awal
Ganjar memilih kampanye dari sebuah desa di Merauke, Papua, yang menjadi tempat paling awal menyambut matahari, tempat di mana rakyatnya paling awal memulai kerja dan usaha.
"Tempat ini dipilih sebagai simbol harapan dan titik awal menuju Indonesia yang lebih baik," kata Ganjar.
Sedangkan Mahfud memulai kampanye dari Sabang, di Aceh, yang merupakan tempat paling Barat di Indonesia, dan menjadi pintu masuk ke Nusantara di masa lalu.
"Ini juga menjadi titik awal berdirinya kerajaan Islam pertama di Nusantara," ujar Mahfud. (***Vincent***)
Baca Juga
| Surat Pilu Provokator Mabes Polri: Dari Kampus Elit ke Rutan Bambu Apus |
|
|---|
| WNA Israel Miliki Identitas Indonesia, Dedi Mulyadi dan Bupati Ungkap Fakta Mengejutkan! |
|
|---|
| Prahara PPPK: Suami Ceraikan Istri Penjual Sayur, Firasat Buruk 5 Tahun Silam Terbukti! |
|
|---|
| Politisi Selingkuh? Suami Anggota DPRD Takalar Ungkap Kisah Pilu Kehamilan Istri di Bali. |
|
|---|
| KESAKSIAN NGERI PENUMPANG: Bus Terguling, Korban Selamat Lihat Rekan Berlumuran Darah |
|
|---|