Berita Kriminal
SOSOK Wanita Sulbar Diduga Dianiaya Istri Polisi dan 3 Temannya, Seorang Wartawati, Motif Cemburu?
Seorang wartawati media online di Mamasa, Sulawesi Barat (Sulbar), babak belur dihajar istri polisi, ini sosoknya!
Editor: Dhimas Yanuar
TRIBUNSTYLE.COM - Ini dia sosok Maryam Nurdiantika. Maryam Nurdiantika adalah seorang wartawati media online di Mamasa, Sulawesi Barat (Sulbar).
Maryam Nurdiantika diduga babak belur dihajar dan dianiaya oleh istri polisi dan 3 rekannya.
Perempuan yang akrab disapa Antika itu, kini berada di Rumah Sakit Banua Mamase (RSBM) untuk memeriksa lukaya.

Maryam Nurdiantika membenarkan dirinya dihajar oleh empat ibu-ibu yang diduga istri polisi.
Antika mengaku saat itu makan di sebuah satu warung di Jl Poros Mamasa, Kelurahan Mamasa, bersama rekannya bernama Jein Septiani.
"Saya di warung tiba-tiba datang napukuli kak, tanpa tanya, dia pakai kursi dan asbak pukuli kepalaku," ujar Antika, saat dikonfirmasi di Rumah Sakit Banua Mamase, Desa Buntubuda, Kecamatan Mamasa, Senin (30/10/2023).
"Iya di warungka tiba-tiba datang napukuli kak, nainjak-injak kak," kata Antika, saat dikonfirmasi di RSBM, Desa Buntu Buda, Kecamatan Mamasa.
Baca juga: BRUTAL! 4 Istri Polisi Labrak Wanita di Mamasa, Diduga jadi Pelakor, Dihantam Kursi hingga Asbak
Antika mengatakan, insiden itu terjadi di salah satu warung di Jl Poros Mamasa - Polewali, Senin (30/10/2023).
Ia mengaku tiba - tiba diserang empat orang ibu - ibu. Kini korban berada di RSBM untuk n visum.
Salah satu saksi Jein Septiani, mebenarkan peristiwa tersebut.
"Iya tiba datang dan memukul sampai naa injak - injak," pumgkasnya.
Kini Antika berada di SPKT Polres Mamasa melaporkan kejadian tersebut.
Diduga faktor cemburu
Belakangan diketahui, warung tempat kejadian itu ternyata milik polisi Polres Mamasa berinisial G di Mamasa.
Wakapolres Mamasa, Kompol Kemas Aidil Fitri, mengemukakan, kejadian diduga istri polisi tersebut cemburu kepada korban.
Sumber: Tribunnews.com
Gak Kapok 4 Kali Dipenjara, Residivis Ini Ditangkap Lagi Kasus yang Sama, Bobol Rumah di Parepare |
![]() |
---|
Detik-detik Mahasiswa Jogja Ditikam Temannya saat Menginap di Magelang, Pelaku Mengaku Cemburu Buta |
![]() |
---|
Sosok Syarif Maulana Dosen Unpar Bandung Pelaku Kekerasan Seksual pada Mahasiswa, Kini Dinonaktifkan |
![]() |
---|
Aksi Perawat di Aceh Rudapaksa Siswi 15 Tahun, Kenal dari Aplikasi Kencan, Diimingi Dibelikan iPhone |
![]() |
---|
Pembunuhan Mahasiswi di Malang Jatim Baru Terungkap Setelah 1,5 Tahun, Pelaku Cucu Pemilik Kos |
![]() |
---|