Berita Viral
Wanita Nekat Masuk ke Septic Tank Demi Selamatkan Apple Watch yang Tercemplung ke WC, Malah Terjebak
Viral sebuah laporan polisi tentang seorang wanita yang terjebak di dalam septic tank demi selamatkan Apple Watch.
Penulis: Dhimas Yanuar Nur Rochmat
Editor: Dhimas Yanuar
KASUS LAIN: 'Duarr!!!' suara ledakan di sebuah kamar kos di Kabupaten Wajo, Sulawesi Selatan menggegerkan warga.
Ledakan tersebut diduga akibat penghuni merokok sembari buang air besar (BAB).
Percikan api dari korek itu pun diduga memantik gas yang ada di dalam septic tank hingga muncul ledakan dari bawah.
Akibat ledakan tersebut, kamar kos hancur lebur.
Lantas, bagaimana kondisi penghuninya?
Sebuah kamar kos di Kabupaten Wajo, Sulawesi Selatan meledak, Sabtu (8/7/2023).
Ledakan itu diduga berkaitan dengan gas yang berasal dari septic tank.
Baca juga: ANAKKU! Pecah Tangis Orangtua di Sumut, Anaknya yang Baru 3 Tahun Tewas Kecemplung Septic Tank
Kapolres Wajo, AKBP Fatchur Rochman menjelaskan, penghuni kos menyalakan korek api saat hendak buang air besar.
Api dari korek itu pun diduga memantik gas yang ada di dalam septic tank hingga muncul ledakan dari bawah.
"Korban menyalakan korek api dengan maksud untuk merokok sambil BAB sehingga untuk sementara dugaan Puslabfor Polda Sulsel itu yang memicu ledakan," kata
Akibat kejadian tersebut, Fatchur mengatakan korban pun dilarikan ke rumah sakit untuk mendapatkan perawatan medis.
Ini bukan kali pertama septic tank meledak terjadi.
Di bulan Maret 2023, ada seorang perempuan yang menjadi korban ledakan kloset jongkok di rumahnya di Klender, Duren Sawit, Jakarta Timur, Jumat (3/3/2023).
Menurut keterangan Kasi Ops Sudin Gulkarmat Jakarta Timur, Gatot Sulaeman, kloset itu mendadak meledak saat Eli hendak buang air besar.
"Kloset tiba-tiba meledak dan mengeluarkan api. Penyebabnya tidak diketahui.
Sumber: TribunStyle.com
| Terduga Pelaku Ledakan di SMAN 72 Jakarta Tergeletak Nyaris di TKP Bom Rakitan, Saat Ini Dioperasi |
|
|---|
| Guru di Subang Ganti Rugi Rp150 Ribu Usai Tampar Siswa, Viral di Media Sosial, Dibela Dedi Mulyadi |
|
|---|
| Pembakaran Pria di Madura: Pasangan Suami Istri Jadi Tersangka Utama |
|
|---|
| Siswa Diduga Pelaku Ledakan di SMAN 72 Sering Gambar Kekerasan, Medsos Diduga Berpengaruh |
|
|---|
| Siswa SMAN 72 Jakarta Bantah Tuduhan Korban Bully Pelaku Ledakan, Unggah Postingan Klarifikasi |
|
|---|
