Berita Viral
NASIB 4 Anak di Sulteng, Kakak Tanam Nilam Demi Hidupi Adik, Ayah dan Ibu Pergi Setelah Menikah Lagi
PERJUANGAN pria di Sulawesi Tenggara jadi tulang punggung ketiga adiknya, tanam nilam demi makan adik, ayah & ibu pergi setelah sama-sama menikah lagi
Editor: Ika Putri Bramasti
DOKUMENTASI TRIBUNSULTRA.COM
PERJUANGAN pemuda di Sulawesi Tenggara jadi tulang punggung ketiga adiknya, tanam nilam demi makan adik, ayah dan ibu pergi setelah sama-sama menikah lagi.
Ibunya sudah menikah lagi dan tinggal di Moramo.
Sementara ayahnya juga sudah memiliki keluarga baru dan tinggal di daerah lain.
"Sekira 1 tahun 6 bulan lalu kami ditinggalkan."
"Bapak yang duluan pergi, baru ibu juga pergi," terang Diman.
Ketiga adik Diman yakni Sumadun (9) duduk di Kelas IV serta Rendi dan Randi (8) duduk di Kelas III di SD Negeri 1 Parauna.
Artikel ini diolah dari TribunJateng.com
Sumber: Tribun Jateng
Berita Terkait :#Berita Viral
| David Ozora Jawab Tantangan Jenguk Mario Dandy: 'Gak Ngerti' Sambil Terus Meledek |
|
|---|
| Ironi Mario Dandy: Sang Penganiaya Garang Kini Jadi Bahan Olokan David Ozora |
|
|---|
| Arogansi Sang Istri Kepala Desa: "Duit Loba, Polisi Pun Bisa Diborong!" |
|
|---|
| Dari Koma ke Komedi Satir: David Ozora 'Roasting' Mario Dandy, Singgung Gaya Manja & Pajak |
|
|---|
| Surat Pilu Provokator Mabes Polri: Dari Kampus Elit ke Rutan Bambu Apus |
|
|---|