Breaking News:

PRAKIRAAN Cuaca Hari Ini, Jumat, 4 Februari 2022, BMKG: 29 Daerah Cuaca Ekstrem, Jakarta Hujan Deras

Simak prakiraan cuaca hari ini Jumat, 4 Februari 2022, cuaca ekstrem di 29 daerah Indonesia, potensi hujan deras.

Editor: Dhimas Yanuar
Japan Meteorological Agency
Simak prakiraan cuaca hari ini Jumat, 4 Februari 2022, cuaca ekstrem di 29 daerah Indonesia, potensi hujan deras. 

TRIBUNSTYLE.COM - Simak prakiraan cuaca hari ini Jumat, 4 Februari 2022, cuaca ekstrem di 29 daerah Indonesia, potensi hujan deras.

Cuaca di bulan Februari 2022 akhir-akhir ini masih sering mengalami cuaca ekstrem.

Dari hujan deras, petir, bahkan hingga angin kencang masih banyak dirasakan masyarakat.

Peringatan dini cuaca ekstrem untuk 29 daerah di Indonesia ini telah dirilis oleh BMKG sejak Kamis malam.

Baca juga: VIRAL Video Fenomena Hujan Es di Rumah Warga Malaysia, Wanita Panik Karena Baru Saja Kebanjiran

Baca juga: Doa-doa Ketika Turun Hujan, Ini yang Dibaca Rasulullah Ketika Minta Cuaca Kembali Cerah

CUACA EKSTREM.
CUACA EKSTREM. (WARTAKOTA/Henry Lopulalan)

Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) merilis peringatan dini cuaca ekstrem yang terjadi di 29 wilayah.

BMKG memprediksi 27 wilayah di Indonesia berpotensi hujan lebat disertai petir dan angin kencang.

Sementara itu, satu wilayah lainnya diprediksi berpotensi turun hujan disertai petir sampai angin kencang.

Simak peringatan dini cuaca ekstrem Jumat, 4 Februari 2022, dikutip dari web.meteo.bmkg.go.id:

Wilayah yang Berpotensi Angin Kencang:

• Sulawesi Barat

Wilayah Berpotensi Hujan Disertai Kilat/Petir dan Angin Kencang:

• DKI Jakarta

Wilayah Berpotensi Hujan Lebat Disertai Kilat/Petir dan Angin Kencang:

• Aceh

• Sumatera Barat

Sumber: Warta Kota
Halaman 1/4
Tags:
BMKGcuacaIndonesiaJakarta
Rekomendasi untuk Anda

BERITA TERKINI

berita POPULER

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved