Breaking News:

5 Manfaat Buah Mangga untuk Dijadikan Makanan Pendamping ASI (MPASI) pada Bayi

Buah mangga yang terkenal memiliki banyak manfaat ternyata juga bisa diberikan untuk bayi dengan menjadikannya makanan pendamping ASI atau MPASI.

Penulis: Anggie Irfansyah
Editor: Suli Hanna
pexels.com
Mangga 

Buah mangga dikenal sebagai buah yang bisa memperbaiki dan menjaga epitel tubuh.

Hal ini bisa membantu bayi untuk melawan infeksi mikroba dan bakteri pada tubuhnya.

  • Meningkatkan kekebalan tubuh
Mangga
Mangga (pexels.com)

Mangga kaya akan beta karoten dibandingkan jenis buah yang lainnya.

Beta karoten adalah antioksidan yang bisa melindungi bayi dari serangan radikal bebas.

Karotenoid yang terkandung pada buah mangga juga bisa mencegah penyakit kanker sejak dini untuk bayi.
(TribunStyle.com/Anggie)

Buah Mangga
Buah Mangga (pexels.com)
5 Manfaat Mangga untuk Kesehatan, Mengandung Antioksidan dan Vitamin C yang Tinggi

TRIBUNSTYLE.COM - Berikut ini adalah manfaat buah mangga untuk kesehatan tubuh, dari mengurangi penyakit jantung dan meningkatkan daya tahan tubuh.

Mangga yang memiliki rasa yang manis dan segar memang dikenal sebagai buah yang memiliki banyak manfaat untuk kesehatan dan kecantikan.

Banyak yang mengkonsumsi mangga untuk dapatkan manfaatnya untuk kesehatan.

Buah yang memiliki rasa manis ini juga sangat mudah ditemukan di Indonesia.

Buah mangga dikenal memiliki banyak nutrisi seperti vitamin C yang baik untuk tubuh.

5 Buah-buahan yang Biasa Dimakan dengan Bumbu Pedas, dari Mangga Muda hingga Nanas

 

Bahkan faktanya buah mangga memiliki kandungan vitamin C yang lebih banyak dari buah jeruk.

Selain itu, ada banyak nutrisi yang baik untuk kesehatan tubuh.

Inilah yang membuat mangga disukai oleh banyak orang, selain karena rasanya yang manis, manfaatnya juga banyak untuk kesehatan.

Dilansir dari berbagai sumber, inilah manfaat buah mangga untuk kesehatan.

  • Antioksidan yang tinggi
Ilustrasi
Ilustrasi (nutritionyoucanuse.com)

Buah mangga memiliki banyak kandungan nutrisi dan vitamin yang bisa berperan sebagai antioksidan.

Halaman
123
Sumber: TribunStyle.com
Tags:
manggabayi
Rekomendasi untuk Anda
AA

BERITA TERKINI

berita POPULER

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved