Breaking News:

Kaleidoskop 2019

Kaleidoskop September 2019 - Hempas Nikita Mirzani Lalu Pilih Medina Moesa, Potret Istri Sajad Ukra

Medina Moesa adalah sosialita yang berpendidikan S-2 (master), penyelam profesional hingga fotografer bawah air.

Penulis: galuh palupi
Editor: Ika Putri Bramasti
Kolase TribunStyle.com/instagram @medinamoesa/@nikitamirzanimawardi_17
Sajad Ukra, Medina Moesa dan Sajad Ukra 

Luthfi Handino merupakan seorang lulusan Buckinghamshire New University di London.

Sosialita Jakarta

Nama Medina Moesa masuk dalam jajaran sosialita Jakarta.

Ia bahkan masuk dalam majalah beken kaum sosialita.

Medina diketahui berprofesi sebagai senior manajer perusahaan bernama PT Bahana Pembinaan Usaha Indonesia.

Perusahaan itu bergerak di bidang pasar modal.

3. Lulusan S2

Medina Moesa punya gelar pendidikan tinggi.

Ia lulusan gelar Master untuk Program Magister Hukum-UI, jurusan Hukum Bisnis (Business Law).

Dia membuat tesis tentang pasar modal Indonesia dan berhasil menyeleasikan studinya pada 2008 lalu.

4. Penyelam Profesional

Selain sebagai manajer, Medina juga merupakan penyelam profesional.

Ia memang diketahui memiliki hobi menyelam.

Namun hobi itu tak sekedar hobi belaka.

Medina telah mengantongi sertifikat dan izin menyelam dari badan berwenang.

Medina tak hanya hobi selami lautan dalam negeri saja tetapi juga menyelam ke luar negeri.

Sumber: TribunStyle.com
Halaman 3/4
Tags:
Medina MoesaNikita MirzaniSajad Ukrakaleidoskop
Rekomendasi untuk Anda

BERITA TERKINI

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved