Afgansyah Reza - 6 Artis Cantik Pernah Dekat dengannya, yang Terakhir Paling Awet!
Bukan hanya soal karier, perjalanan asmara mereka pun syarat akan hal-hal yang tak terduga.
Penulis: Amirul Muttaqin
Editor: Suut Amdani
Dinilai sebagai pasangan yang ideal, hubungan Afgan dan Maudy Ayunda justru tifak pernah ada kejelasan.
3. Sherina Munaf
Afgan dan Sherina telah berkali-kali dikabarkan memiliki hubungan spesial.
Pasalnya dua penyanyi kondang itu kerap terlihat menghabiskan waktu bersama.
Namun hingga kini tidak pernah ada pernyataan dari keduanya sehingga kedekatan mereka dinilai hanya sebatas teman dekat saja.
4. Raisa
Berikutnya adalah giliran penyanyi cantik Raisa Andriana.
Raisa sempat terlihat begitu mesra dengan Afgan ketika keduanya terlibat dalam proyek duet dalam lagu Percayalah.
Kemesraan mereka di atas panggung kerap membuat penonton baper dan menjodoh-jodohkan mereka.
Namun hubungan Afgan dan Raisa diketahui hanya sebatas rekan kerja saja.
5. Pevita Pearce
Hampir sama dengan Raisa, kabar kedekatan Afgan dan Pevita berawal dari pekerjaan.
Keduanya diketahui sama-sama menjadi brand ambassador sebuah produk smartphone sehingga beberapa kali terlihat bersama.
Meski terbilang cukup akrab, hubungan Afgan dengan Pevita diketahui hanya sebatas teman saja.
6. Rossa