Zaskia Gotik - 5 Potret Kesederhanaannya yang Banyak Dipuji, Keluarganya Juga Gak Ikut Ngartis
Di balik kesuksesan yang ditorehkannya, Zaskia masih kerap terlihat sederhana. Nggak percaya? Lihat deh 8 potret kesederhanaan doi berikut ini!
Penulis: Indan Kurnia Efendi
Editor: Indan Kurnia Efendi
2. Keluarga nggak ikut ngartis
Orang-orang yang berada di sekitar artis biasanya kecipratan terkenal.
Namun tidak demikian untuk keluarga Zaskia Gotik.
Orangtua atau adiknya tidak serta merta membuat Instagram dan endorse berbagai produk.
3. Dekat dengan ibu
Foto di atas diambil pada saat sang ibu menemani Zaskia tampil di sebuah acara televisi.
Bukan hanya itu saja, di bawah ini masih ada lagi potret kebersamaan Zaskia dengan sang ibu.
4. Berkumpul dengan keluarga
Dalam beberapa unggahan di Instagram, Zaskia Gotik mengunggah momen kebersamaannya saat sedang makan bareng keluarga.
Tempatnya bukan di tempat mahal atau dengan menu makanan restoran terkenal.
Zaskia tidak merasa canggung walaupun makan dengan menu dan tempat seadanya.
5. Gak melulu pakai busana mewah
Jika kamu melihat Zaskia di layar televisi, pastinya doi berbalut pakaian yang mewah.
Tapi jangan salah, kalau di rumah, Zaskia tampil apa adanya kok.
Malahan doi tetap pede pakai daster.