6 Foto Pre Wedding Artis Paling Mahal, Nomor 3 Belum Dapat Restu Orangtua
Mereka melakukan foto pre wedding dengan gaya yang gemerlap dan biaya yang tidak sedikit.
Penulis: tri hantoro
Editor: Delta Lidina Putri
Rumah tangga Raffi dan Nagita tetap bertahan meski kerap diterpa gosip miring.
Pasangan ini melakukan foto pre wedding di Bali.
Foto Prewedding mereka mengangkat tema Your Light Illuminate My Life.
3. Franda - Samuel
Franda dan Samuel beberapa kali mengunggah foto pre wedding di akun Instagram masing-masing.
Kota Paris menjadi pilihan mereka sebagai lokasi foto pre wedding.
Ini karena kota Paris terkenal sebagai kota yang romantis.
Dalam foto pre wedding pasangan ini sangat anggun dan mewah bak raja dan ratu.
4. Junior Liem - Putri Titian
Berikutnya adalah foto pre wedding pasangan Junior Liem dan Putri Titian.
Foto pre wedding pasangan ini dilakukan dengan berbagai tema.
Satu diantaranya adalah dengan menggunakan mobil klasik.
5. Chelsea - Glenn
Pasangan romantis satu ini melakukan sesi fot pre wedding di China.
Chelsea Olivia dan Glenn Alinskie menunjukkan pose-pose penuh kegalauan dalam foto-foto mereka.