Selebrita
5 Potret Vina Anggi Sitorus, Mundur dari Miss Universe Indonesia 2024: Langkahku di Jalan yang Tepat
5 pesona Vina Anggi Sitorus, umumkan mundur dari Miss Universe Indonesia 2024. Parasnya cantik dengan kulit eksotis.
Penulis: Wahyu Putri Asti Prastyawati
Editor: Putri Asti
Baru-baru ini, Vina memberikan pernyataan mengejutkan.
Vina tiba-tiba saja memutuskan untuk mundur sebagai kontestan Miss Universe Indonesia 2024.
Vina mengungkapkan bahwa mundurnya wanita asal Medan ini sudah ia perbincangkan dengan Tuhan, diri sendiri, dan keluarganya.
"Hatiku berat untuk memberikan informasi ini kepada teman-teman tetapi dengan segala pertimbangan yang sudah saya perbincangkan dengan Tuhan, diri sendiri, keluarga, team legal, dan sahabat, akhirnya aku memutuskan untuk mundur dari ajang Miss Universe 2024," ungkapnya.
Meski begitu, Vina memastikan bahwa keputusannya tersebut diambil tanpa tekanan dan paksaan pihak lain.
"Aku paham ada banyak kekecewaan yang tidak terbendung tapi aku yakin bahwa langkahku ini sudah ada di jalan yang tepat," imbuh Vina.
"Keputusan yang aku buat ini sudah kupikirkan secara sadar tanpa ada paksaan dari siapapun, jadi mari kita lanjutkan hidup kita secara damai tanpa menyudutkan siapapun," tuturnya.
(TribunStyle.com/Putri Asti)
Sumber: TribunStyle.com
| Postingan Viral Kakak Raisa Saat Kencang Isu Hamish Daud Selingkuh: Getaran yang Kamu Abaikan |
|
|---|
| Adly Fairuz Resmi Digugat Cerai Istri, Sidang 6 November, Angbeen Rishi Sudah Beri Sinyal Pisah |
|
|---|
| 7 Tahun Menikah, Aline Adita Melahirkan Anak Pertama di Usia 45 Tahun, Jalani Bayi Tabung 7 Kali |
|
|---|
| Sara Wijayanto Ungkap Berhenti Promil, Ternyata Tak Benar-benar Ingin Punya Anak, Ini Respon Demian |
|
|---|
| 3 Gangguan Mistis Amanda Manopo Jelang Menikah, Dibuat Pisah dengan Kenny Austin, Dinilai Tak Pantas |
|
|---|