Selebrita
Sule Tak Mau Ambil Pusing Soal Perbedaan Agama Rizky Febian dan Mahalini: Mereka Tahu Risikonya
Tak mau ambil pusing soal perbedaan agama Rizky Febian dan Mahalini, Sule: mereka sudah tahu risikonya.
Editor: Ika Putri Bramasti
Instagram @ferdinan_sule @mahaliniraharja
Tak mau ambil pusing soal perbedaan agama Rizky Febian dan Mahalini, Sule: mereka sudah tahu risikonya
"Kerja juga berdua-berdua terus, ketiganya setan," ucap Sule.
Sule berharap mereka dapat menikah dan ingin Rizky terurus oleh sang istri.
"Pasti nikah dong, masa Iky nggak nikah?"
"Iya lah (berharap), Iky juga (biar) ada yang ngurus."
"Terus kan jauh dari gua juga dia udah bisa ada yang ngurusin lah," tutup Sule.
(Tribunnews.com/Katarina Retri).
Artikel ini telah tayang di Tribunnews.com dengan judul Soal Perbedaan Agama Rizky Febian dan Mahalini, Sule: Masa Iya Gua Harus Memisahkan Mereka?
Sumber: Tribunnews.com
Berita Terkait :#Selebrita
| Jodoh Fuji Diatur Ayah, Haji Faisal Anggap Perjodohan Wajib |
|
|---|
| Usai Ditagih Debt Collector Gegara Ruben Onsu, Sarwendah Menangis Dapat Mobil dari Orang Tersayang |
|
|---|
| Boiyen Rela Ubah Tanggal Pernikahan Demi Kehadiran Vincent dan Desta, Sampai Pindah Gedung, Jam |
|
|---|
| Rully Anggi Akbar, Suami Boiyen: Dosen, Traveler, dan Lulusan S3 Sebelum 30 |
|
|---|
| Merasa Diseret-seret dalam Isu Ijazah Jokowi, Lucinta Luna Meradang dan Tantang Roy Suryo |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/style/foto/bank/originals/sule-sempat-was-was-sebelum-rizky-febian-pacari-mahalini.jpg)