Breaking News:

Berita Terpopuler

POPULER Pria Ini Syok, Bagian Belakang Vila Sewaan Ada Kolam Renang Menyambung dengan Milik Tetangga

Viral kolam renang memanjang di belakang perumahan. Terungkap aslinya adalah vila yang disewa untuk umum. Ini fakta lainnya.

Editor: Suli Hanna
TikTok @izamfahdian
viral kolam renang memanjang di belakang perumahan 

Mereka rata-rata tidak berjualan di Wonogiri, tapi merantau ke luar Jawa.

Rumah salah satu warga Desa Bubakan, Wonogiri
Rumah salah satu warga Desa Bubakan, Wonogiri (TribunSolo.com/Agil)

Mulai dari Sumatera, hingga Papua.

Rumah megah itu, seolah jadi bukti, warga Bubakan yang sukses di tanah perantauan.

Sekretaris Desa Bubakan, Suparto, membenarkan 70 persen warganya merupakan perantau.

"Penduduk Desa Bubakan ada sekitar 5 ribu orang, yang tersebar di 10 dusun.

Dan mayoritas mereka adalah perantauan," katanya, Kamis (20/5/2021).

Warga Bubakan yang merantau kebanyakan berjualan Bakso dan Jamu.

Hasil sukses berjualan bakso di tanah perantauan, ditabung, hingga akhirnya bisa membangun rumah megah di desa.

"Rumah yang bagus-bagus, yang rumahnya tingkat itu, milik warga kami yang sukses di perantauan," ujarnya, dikutip dari TribunSolo.com, Kisah Perantau Asal Bubakan Wonogiri Sukses Jual Bakso & Bangun Rumah Megah, Awalnya Ikut Mbah Joyo.

Biasanya, banyak warganya yang pulang hanya untuk merenovasi rumah mereka.

Kemudian, ditinggal merantau lagi.

Banyak rumah-rumah yang berdiri megah itu kosong karena ditinggal pemiliknya merantau.

"Di sini kalau ramainya saat Lebaran, perantauan pada pulang.

Kalau tidak, saat ada tetangga ada saudara yang melaksanakan hajatan," ujarnya.

Namun selama dua tahun ini, jumlah kaum boro yang mudik semakin sedikit karena virus corona.

Baca juga: KISAH TKW Syok, Pacarnya Tak Setampan di Profil WA, Menyesal Terlanjur Kirim Uang: Bener-bener Jelek

Sumber: Tribunnews.com
Halaman 3/4
Tags:
viral kolam renang memanjangviral di media sosialBantenTikTokkolam renang
Rekomendasi untuk Anda

BERITA TERKINI

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved