Breaking News:

Makin Manis, Chelsea Olivia Bocorkan Perlakuan Glenn Alinskie, Rela Bangun Jam 3 Pagi demi Bumil

Chelsea Olivia ungkap perlakuan Glenn Alinskie di tengah kehamilannya yang kedua. Glenn rela bangun jam 3 pagi demi buatkan makanan/ minuman.

Instagram/ glennalinskie
Kudapan yang Glenn Alinskie buat untuk Chelsea Olivia 

TRIBUNSTYLE.COM - Glenn Alinskie dan Chelsea Olivia adalah salah satu pasangan selebriti yang dijadikan panutan oleh pasangan Indonesia.

Romantis dan manis, banyak orang diam-diam ingin memiliki hubungan cinta seindah kisah Glenn dan Chelsea Olivia.

Apalagi kini Chelsea Olivia sedang hamil anak kedua.

Ternyata ini memengaruhi sikap Glenn Alinskie.

Biasa bersikap manis, Glenn pun makin memanjakan sang istri.

Ayah Nastusha ini berusaha membuat Chelsea nyaman.

7 Artis Ini #Dirumahaja Lalu Positif Hamil Selama Corona, Chelsea Olivia hingga Zaskia Mecca

8 Artis Umumkan Kehamilan di Tengah Pandemi Covid-19, Termasuk Chelsea Olivia, Zaskia Adya Mecca

Aniv ke-12 tahun Chelsea Olivia dan Glenn Alinskie
Chelsea Olivia dan Glenn Alinskie (Instagram/ chelseaoliviaa)

Segala upaya dilakukan oleh Glenn, termasuk bangun jam 3 pagi untuk menyiapkan kudapan.

Cerita tentang perlakuan Glenn Alinskie yang manis itu dibagikan Chelsea Olivia lewat Instagram.

Awalnya, Chelsea mengunggah foto telur dadar.

Telur tersebut diletakkan pada sebuah piring.

Di sebelah telur, ada gambar wajah.

Doodle wajah tersebut dibuat dari saus.

Wajah tersebut tampak tersenyum.

Glenn Alinskie siapkan kudapan untuk Chelsea Olivia
Glenn Alinskie siapkan kudapan untuk Chelsea Olivia (Instagram/ chelseaoliviaa)

"Untuk suamiku terimakasih banyak yahh untuk kesabaran-nya dan kasih sayang-nya..," tulis Chelsea mengawali caption-nya.

"Walau ini bukan yang pertama bagi kami, tapi semua terasa baru dan special..," lanjut Chelsea.

Ternyata makanan tersebut adalah kreasi dini hari Glenn Alinskie.

"Pasti melelahkan untuk kamu yang selalu aku repotin setiap malam jam 3AM untuk masak telor atau bikinin teh hangat..," tulis Chelsea.

Ibu Nastusha pun dibuat terkesan karena Glenn Alinskie selalu mengerjakan semuanya sambil tersenyum.

"Tapi dia lakukan dengan senyuman (emoji)," tukas Chelsea Olivia.

Chelsea Olivia Umumkan Hamil Anak Kedua, Istri Glenn Alinskie Pamer Foto dengan Perut Buncit

Menanggapi postingan sang istri, Gleen Alinskie membalas di kolom komentar.

"Selamat makan.. that is badly drawn. (digambar dengan kurang oke)

But its at 3am and drawn with tomato sauce sachets so. (tapi itu dibuat jam 3 pagi dan digambar dengna saus sachet)," tulis Glenn.

Tak hanya Glenn, netter pun ikut membanjiri postingan Chelsea dengan beragam komentar.

Berikut beberapa di antaranya:

"Sehat sehat ya bumil cantiiiikkkk (emoji) ikutan happy (emoji)," tulis akun @kartikaputriworld . 

"Kenapa ada cowo se-sweet glenn sih (emoji)," tulis akun @_xnoviyan . 

"Demi bumil biar cadebay gak ileran kta daddy (emoji) Sehat trs ya mommy Chels sekeluarga,, GBU (emoji)," tulis akun @chikamoetz . 

12 Tahun Jalin Cinta dengan Glenn Alinskie, Chelsea Olivia Unggah Momen Romantis Bercaption Manis

Pasangan romantis ini telah belasan tahun hidup bersama.

Tak heran jika pasangan Glenn Alinskie dan Chelsea Olivia ini sering dijadikan role model dalam hubungan cinta memang terlihat selalu romantis dan harmonis.

Pada Minggu (28/7/2019), Chelsea Olivia unggah foto-foto momen kebersamaannya bersama Glenn Alinskie ketika sedang liburan.

Ternyata tahun 2019 ini, pasangan ini telah jalin hubungan selama 12 tahun.

 Keluarga Chelsea Olivia ternyata Gemar Minum Jus Seledri, Ini 8 Manfaat Diminum Saat Perut Kosong!

 Tak Banyak yang Tahu, Begini Potret Christina Olivia, Kakak dari Chelsea Olivia Cantiknya Memesona

Setelah pernikahannya pada 2015, pasangan ini dikarunai seorang putri yang diberi nama Nastusha.

Dalam unggahannya ini, Chelsea Olivia tuliskan caption manis tentang kebersamaan mereka.

Dua belas tahun bukanlah waktu yang singkat dan mudah.

Banyak hal yang pasangan ini telah lalui bersama, baik suka maupun duka yang hanya diketahui oleh Chelsea dan Glenn saja.

Chelsea Olivia pun berterimakasih karena Glenn Alinskie selalu membuatnya bahagia.

In this 12 years, we’ve been through so many things.. ups and downs that only we know.

But together we are stronger.

And I know you will never let go of my hand and you are always there for me and Nastusha.

And thank you for always making me happy!

Happy 12 years anniversary @glennalinskie (emoji)

Netter pun memberi selamat dan mendoakan kelanggengan pasangan ini:

"Happy anniversary (emoji)," tulis akun @songkey9 .

"Semoga langgeng terus say (emoji)," tulis akun @herlinalina80.

"Favooo couple all of time! i love you both (emoji)," tulis akun @babyangelinaaa .

"Goals (emoji)," tulis akun @putribarus17 .

"Happy 12 years anniversary my best couple (emoji) Bahagia terus ya kalian @nastusha.olivia.alinskie @glennalinskie @chelseaoliviaa (emoji)," tulis akun @safeeairham .  (TribunStyle.com/ Suli Hanna)

 Ekspresi Kaget Chelsea Olivia Saat Sang Kakak Sebut Dirinya Bumil, Benarkah Sedang Hamil Anak Kedua?

 Titipkan Nastusha ke Sang Suami, Chelsea Olivia Kaget Lihat Ulah Glenn Alinskie dan Putrinya

Sumber: TribunStyle.com
Tags:
Glenn AlinskieChelsea Olivia
Rekomendasi untuk Anda

BERITA TERKINI

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved