Selebrita
Aksi Santai Amanda Manopo dan Kenny Austin di Kafe Umum Bikin Pengunjung Terkejut
Aksi Santai Amanda Manopo dan Kenny Austin di kafe umum bikin pengunjung terkejut, banyak yang menatap dan membicarakan kehadiran mereka.
Editor: Tim TribunStyle
Aksi Santai Amanda Manopo dan Kenny Austin di kafe umum bikin pengunjung terkejut, banyak yang menatap dan membicarakan kehadiran mereka.
TRIBUNSTYLE.COM -Pasangan artis Amanda Manopo dan Kenny Austin baru-baru ini terlihat nongkrong santai di sebuah kafe, dan keberadaan mereka langsung mencuri perhatian pengunjung lain.
Meski keduanya mengenakan masker untuk menutupi wajah, publik sepertinya tetap bisa mengenali mereka dengan mudah.
Yang menarik, Amanda Manopo dan Kenny Austin datang berdua tanpa pengawalan asisten, terlihat menikmati waktu bersama secara sederhana.
Seorang pengunjung bahkan sempat terkejut melihat Amanda Manopo berjalan bergandengan tangan dengan Kenny Austin saat mereka menuju kursi.
Tak hanya itu, sekelompok tamu kafe yang tengah asik berbincang-bincang mendadak terhenyak ketika menyadari sosok Amanda Manopo dan Kenny Austin ada di dekat mereka. Suasana kafe pun seketika menjadi ramai dengan bisik-bisik penuh kagum.
Amanda dan Kenny Terciduk
Beberapa teman yang lain pun akhirnya ikut melihat Amanda dan Kenny.
“Kita semua gak ada yang lihat cuma Gina doang gue tertawa, “ terang video tersebut yang direpost akun Instagram fanbase Amanda Manopo, @amandamanopoupdatesz, dilansir Banjarmasinpost.co.id pada Kamis (6/11/2025).
Saat itu pengunjung bernama Gina itu mengatakan jika Amanda Manopo sangat cantik.
“Gina masih antusias cerita bagaimana dia ngeliat Amanda yang cantik banget katanya, “ sambung dalam video itu.
Malam itu Manda mengenakan hoodie hitam dan celana pendek di atas lutut berwarna putih.
Rambutnya diurai dan mengenakan masker putih.
Baca juga: Curhat Amanda Manopo Hobi Jajan Makanan Online, Istri Kenny Austin Habiskan Uang Sampai Rp 215 Juta
Senada dengan istrinya, Kenny Austin pun memakai celana dan baju yang senada.
Dia juga sama seperti Manda yang mengenakan masker putih.
Ramai komentar warganet dalam kolom komentar postingan Instagram tersebut sebagai berikut.
rosmanawari: Sweet banget kennda
Sumber: ABC Radio Australia
| Perbedaan Folder Pinterest Hamish Daud dan Raisa Vs Sabrina Alatas, Bantah Selingkuh, Hanya Teman |
|
|---|
| Postingan Raisa yang Terlupakan Kini Jadi Sorotan, Sindir Hamish dan Sabrina? |
|
|---|
| Sepakat Cerai Baik-baik, Hamish Daud Jawab Aturan Soal Anak & Harta Gana-gini Usai Pisah dari Raisa |
|
|---|
| Fakta Hubungan Hamish Daud dan Sabrina Alatas, Bantah Selingkuh, Kenal 10 Tahun, Keluarganya Baik |
|
|---|
| Fakta Pilu di Balik Rumah Uya Kuya Dijarah, Hasil Jerih Payah Lenyap, Tak Terbukti Langgar Kode Etik |
|
|---|