Breaking News:

Ekspresi Girang Nagita Slavina Setelah Sukses Buat Dalgona Coffee, Istri Raffi Ahmad: 'Saya Puas'

Nagita Slavina sukses buat kopi viral asal Korea, Dalgona Coffee, istri Raffi Ahmad kegirangan.

Penulis: Apriantiara Rahmawati Susma
Editor: vega dhini lestari
YouTube Rans Entertainment
Nagita Slavina membuat kopi viral asal Korea, Dalgona Coffee. 

Nagita Slavina bahkan melarang Rafathar untuk memeluk nenek tercinta.

Hal itu lantaran imbauan pemerintah dimana masyarakat dianjurkan menjaga jarak satu sama lain untuk mencegah penyebaran virus corona.

Raffi Ahmad, <a href='https://style.tribunnews.com/tag/nagita-slavina' title='Nagita Slavina'>Nagita Slavina</a> dan Rieta Amilia
Raffi Ahmad, Nagita Slavina dan Rieta Amilia (Instagram @raffinagita1717)

Meskipun demikian, ulang tahun Rieta Amilia tetap dirayakan dengan sukacita.

Hal itu terlihat dalam tayangan vlog yang diunggah di kanal YouTube Rans Entertainment pada 6 April 2020.

Sebelumnya, tampak Raffi Ahmad dan Nagita Slavina menyiapkan kejutan untuk Rieta Amilia.

"Ini jam 12 malam lewat, kita mau ke rumah mama karena mama ulang tahun," kata Nagita.

Saat berada di mobil, Nagita menjelaskan terkait virus corona yang menyerang orang lanjut usia.

 

Maka dari itu, Nagita pun berniat memberikan kejutan kepadanya ibunya sambil menjaga jarak.

"Kalau yang aku baca di berita, umur 50 tahun ke atas itu rentan sama Covid-19.

Kita nggak pernah tahu kita tuh carrier atau bukan. Jadi ada baiknya kalau bisa jangan ketemu orang yang tua dulu," ujarnya.

Sesampainya di rumah Rieta, Nagita tampak membawa kue ulang tahun sambil bernyanyi untuk sang ibu.

Rieta justru tak menyangka dirinya akan mendapatkan kejutan dari putrinya.

Ia juga sempat ingin memeluk Rafathar, namun Nagita melarangnya.

Nagita Slavina beri kejutan untuk Rieta Amilia.
Nagita Slavina beri kejutan untuk Rieta Amilia. (YouTube Rans Entertainment)

"Aa' Tieta kangen," kata Rieta.

"Jangan, jangan deket-deket," ujar Nagita.

Sumber: TribunStyle.com
Halaman 3/4
Tags:
berita Raffi Ahmad Nagita Slavina hari iniNagita SlavinaRaffi AhmadDalgona CoffeeKorea SelatanYouTube
Rekomendasi untuk Anda

BERITA TERKINI

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved