Kisah Para Mantan Raffi Ahmad
Mantan Raffi Ahmad - Ini Dia 6 Fakta Di Balik Hubungannya dengan Yuni Shara!
Raffi yang pada awalnya hanya ngefans dengan Yuni Shara malah justru bisa merebut hati penyanyi senior ini. Simak 6 fakta hubungan Raffi dengan Yuni.
Penulis: Ninda Iswara
Editor: Indan Kurnia Efendi
5. Main film bareng
Yuni yang dikenal sebagai seorang penyanyi pada akhirnya menjajal dunia akting.
Kakak kandung Krisdayanti ini pun menyuguhkan akting perdananya lewat fim Rumah Tanpa Jendela yang juga dibintangi oleh Raffi Ahmad.