Selebrita
Sule Percayakan Semua Asetnya Dikelola Putri Delina, Singgung Peran Rizky Febian: Sudah Dicatat
Sule percayakan semua asetnya dikelola Putri Delina, singgung peran Rizky Febian: sudah dicatat.
Penulis: Ika Putri Bramasti Ixtiar Rahayu Ing Pambudhi
Editor: Ika Putri Bramasti
YouTube Denny Sumargo, TRANS7 OFFICIAL
ASET - Sule percayakan semua asetnya dikelola Putri Delina, singgung peran Rizky Febian: sudah dicatat.
Beberapa di antaranya yang pernah ia ungkap ke publik adalah bisnis kos-kosan di Bandung yang cukup besar, rumah megah yang kini menjadi tempat tinggalnya bersama keluarga, serta deretan mobil mewah yang menambah daftar kekayaannya.
Melalui keputusannya mempercayakan pencatatan seluruh aset kepada Putri Delina, Sule seakan ingin memberikan contoh bahwa setiap orang tua perlu memikirkan masa depan anak-anaknya, termasuk dalam hal pengelolaan harta.
Dengan begitu, jika suatu saat ia tidak lagi berada di dunia ini, anak-anaknya tidak akan kesulitan untuk mengetahui dan mengelola apa yang ditinggalkan oleh sang ayah.
(TribunStyle.com/Ika Bramasti).
Sumber: TribunStyle.com
Berita Terkait :#Selebrita
5 Potret Rumah Uya Kuya Usai Dijarah, Barang di Kamar Cinta dan Nino Ludes, Syok WC Sampai Dicopot |
![]() |
---|
Cinta Brian Diduga Sindir Callista Arum Saat Puji Gisel, Ungkit Pacaran dengan Mantan: Capek Ngemong |
![]() |
---|
'Mama Pulang', Deddy Corbuzier Bantah Isu Cerai dengan Sabrina Chairunnisa, Pamer Bucin Bareng Istri |
![]() |
---|
Sosok Istri Menkeu Purbaya Yudhi, Dikenal Sederhana, Dulu Pernah Jadi Model Majalah, Ini Potretnya |
![]() |
---|
Masuk Kriteria Pasangan Ayu Ting Ting, Desta Gercep Ingin Temui Umi Kalsum, Janji Tak Bandel Lagi |
![]() |
---|