Selebrita
Potret Lamaran Salma Salsabil dan Dimansyah Laitupa, Sosok Suami Sama-sama Jebolan Indonesian Idol
Potret acara lamaran Salma Salsabil dan Dimansyah Laitupa pada Minggu, 12 Januari 2025. Ternyata sama-sama jebolan Indonesian Idol.
Editor: Putri Asti
TRIBUNSTYLE.COM - Kabar bahagia datang dari penyanyi Salma Salsabil.
Di puncak karier bernyanyinya kini, Salma Salsabil umumkan telah bertunangan.
Sosok calon suami ternyata tak asing.
Ia adalah Dimansyah Laitupa, yang sama-sama jebolan Indonesian Idol.
Kabar pertunangan Salma Salsabil dan Dimansyah Laitupa tersebut dibagikan oleh akun fanbase resmi Salma, yakni Salmine.
Baca juga: Bocor Rencana Billy Syahputra ke Belarus, Bawa Cincin Saat Temui Keluarga Vika Kolesnaya, Lamaran?
Seperti apa potretnya?
Salma Salsabil resmi bertunangan dengan sang kekasih, Dimansyah Laitupa.
Uniknya Salma Salsabil dan Dimansyah Laitupa sama-sama jebolan ajang pencarian bakat, Indonesian Idol.
Kabar bahagia ini pertama kali diketahui dari akun fanbase resmi Salma di Instagram, yaitu @salmine.official.

Penyanyi 22 tahun itu tampak anggun mengenakan kebaya berwarna merah muda dan rok kain batik.
Sedangkan Diman mengenakan kemeja batik yang senada dengan rok kain batik yang dikenakan Salma.
Dalam beberapa unggahan, terdapat momen di mana kedua belah keluarga bertemu dan saling mengungkapkan maksud baiknya.
Ada juga momen ketika Diman berlutut sambil memberikan buket bunga kepada Salma.

Baca juga: 14 Foto Latepost Pevita Pearce saat Lamaran dengan Mirzan Meer di Malaysia, Keenan Pearce Nangis
Hingga saat ini, belum ada keterangan resmi baik dari pihak Salma maupun Diman terkait pertunangan ini.
Salma sendiri dikenal sebagai penyanyi muda yang sedang naik daun.
Sumber: Warta Kota
Diduga Sindir Verrell Bramasta & Athalla 'Anak Durhaka', Venna Melinda Ungkap Kedekatan dengan Anak |
![]() |
---|
Tak Sabar Jadi Istri DJ Bravy, Erika Carlina Sampai Mohon-mohon Minta Dinikahi: Tak Kode-kodean Lagi |
![]() |
---|
Demi Hadiri Pernikahan Selena Gomez dan Benny Blanco, Taylor Swift Sewa Rumah, Bawa Kado Istimewa |
![]() |
---|
Putrinya Dikabarkan Hamil, Ayah Nissa Sabyan Gelagapan Jawab, Terungkap Fakta Kehamilan Istri Ayus |
![]() |
---|
Anti Menye-menye, Tasya Farasya Justru Siap Jadi Janda Meski Belum Sah Cerai dari Ahmad Assegaf |
![]() |
---|