Selebrita
7 Gaya Artis Hadiri Pelantikan Prabowo-Gibran, Komeng Pakai Jas Hitam, Nafa Urbach Anggun Berkebaya
Intip deretan gaya artis hadiri pelantikan Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming. Komeng pakai jas hitam, Nafa Urbach anggun berkebaya navy.
Penulis: Wahyu Putri Asti Prastyawati
Editor: Putri Asti
Instagram
Intip deretan gaya artis hadiri pelantikan Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming
Alfiansyah Komeng berhasil terpilih sebagai Anggota Dewan Perwakilan Daerah atau DPD RI 2024-2029.
Komeng yang siap mengemban tugas sebagai anggota DPD pun hadir di pelantikan presiden.
Ia tampil klasik dengan jas hitam dan dasi merahnya.
7. Desy Ratnasari
Sama dengan Mulan Jameela, Desy Ratnasari tampil mempesona dengan kebaya nuansa biru muda.
Kehadiran Deyi Ratnasari ini langsung mencuri perhatian publik.
Bukan hanya karena status mereka, tetapi juga karena penampilan yang menawan.
(TribunStyle.com/Putri Asti)
Sumber: TribunStyle.com
Tags:
Prabowo SubiantoGibran RakabumingVerrell BramastaNafa UrbachKomengMulan JameelaAhmad DhaniDesy RatnasariRieke Diah Pitaloka
Berita Terkait :#Selebrita
| Asmara dengan Erika Berakhir, DJ Bravy Tetap Ngarep Jadi Ayah Baby Andrew: Masih Boleh Manggil Anak? |
|
|---|
| Baru Sehari Umumkan Putus, Viral DJ Bravy Ambilkan Minum Cewek, Ini Sosok Diduga Pengganti Erika |
|
|---|
| Kondisi Psikis Erika Carlina Setelah Putus, Terlanjur Dilamar Malah Disakiti DJ Bravy: 'Malu Banget' |
|
|---|
| Bukannya Sedih Titi DJ Malah Senang Stephanie Poetri Pilih Childfree, Diam-diam Sudah Punya 2 'Cucu' |
|
|---|
| Dari Sederhana hingga Tajir Melintir, Maia Estianty Ngaku Dulu Tampung Baju-baju Bekas Kris Dayanti |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/style/foto/bank/originals/Intip-deretan-gaya-artis-hadiri-pelantikan-Prabowo-Subianto-dan-Gibran-Rakabuming.jpg)