Selebrita
5 Fakta Sonny Septian Suami Fairuz Divonis Penyumbatan Pembuluh Darah Otak, Terungkap dari Hasil MRI
Berikut 5 fakta Sonny Septian suami Fairuz A Rafiq divonis penyumbatan pembuluh darah di otak, terungkap dari hasil MRI.
Editor: Ika Putri Bramasti
TRIBUNSTYLE.COM - Kabar tak sedap menimpa aktor sekaligus presenter Sonny Septian.
Suami Fairuz A Rafiq belakangan divonis penyumbatan pembuluh darah di otak.
Kini Fairuz A Rafiq membagikan kondisi terbaru sang suami, Sonny Septian yang tengah terbaring lemah di ranjang rumah sakit.
Diungkapkan Fairuz, Sonny yang sempat dirawat di ruang ICU kini telah dipindah ke bangsal perawatan.
Berikut 5 fakta Sonny Septian suami Fairuz A Rafiq divonis penyumbatan pembuluh darah di otak, terungkap dari hasil MRI.
1. Kondisi Sonny Septian
Baca juga: 5 Penampilan Sonny Septian, Dihujat Makin Feminim, Baju Nampak Belahan Dada hingga Pakai Kalung
Sonny tampak masih terbaring lemah di ranjangnya.
Potret terbaru Sonny dibagikan Fairuz di laman Instagramnya @fairuzarafiq, Sabtu (27/7/2024).
"Alhamdulillah ya Allah, Daddy kita udah pindah ke kamar biasa. Yuk kita pindah sayang, yuk sayang. Semangat ya, bentar lagi sehat," tulisnya melalui caption.
2. Minta doa
Ibu tiga anak itu mengucapkan terima kasih atas doa yang dipanjatkan untuk kesembuhan sang suami.
"Makasih buat semua temen2 doanya. Allah balas seribu kebaikan buat semua temen-teman atas semangat dan doanya," tambahnya.
Nampak dalam foto tersebut, Fairuz berada di sisi Sonny dalam balutan baju serba hitam.
Sementara Sonny masih mengenakan baju pasien dan berbaring di ranjang tidurnya.
Keduanya nampak tersenyum ke arah kamera.
Sumber: Tribunnews.com
| Badai Perceraian Raisa-Hamish: Kakak Raisa Soroti Ego di Tengah Prahara Rumah Tangga |
|
|---|
| Nasib Ammar Zoni di Ujung Tanduk, Raffi Ahmad Sinyal Kunjungan Rahasia ke Nusakambangan |
|
|---|
| Terjawab! Bukan Pengangguran, Hamish Daud Beri Bukti Usai Digugat Cerai Raisa |
|
|---|
| Amanda Manopo Akui Pernah Tolak Kenny Austin: “Lebih Baik Aku Sendiri” |
|
|---|
| Ahmad Dhani Spill Harga Royalti, Invoice Senilai Rp 55 Juta Jadi Sorotan, Suami Mulan: Biar Pada Tau |
|
|---|