Selebrita
7 Fakta Sosok Wanda Hara, Fashion Stylist Bernama Asli Irwansyah, Nasibnya Berubah karena Titi Kamal
Tujuuh fakta Wanda Hara, fashion stylist yang memakai cadar di kajian Ustaz Hanan Attaki padahal laki-laki. Ia satu circle dengan Nagita Slavina.
Penulis: Febriana Nur Insani
Editor: Febriana Nur Insani
TRIBUNSTYLE.COM - Nama Wanda Hara kini tengah hangat diperbincangkan, terutama di media sosial.
Hal itu terjadi setelah fashion stylist langganan artis itu memakai cadar saat hadir di kajian Ustaz Hanan Attaki.
Padahal Wanda Hara merupakan seorang laki-laki.
Publik pun mengecam keras aksi teman satu circle Nagita Slavina tersebut.
Ustaz Hanan Attaki terpantau telah membuat klarifikasi.
Ia dan panitia menegaskan tidak tahu sosok di balik cadar kala itu.
Pihaknya baru tahu sosok tersebut merupakan laki-laki setelah viral.
Ustaz Hanan Attaki dan panitia pun berjanji akan menjadikan hal itu sebagai evaluasi agar tidak terjadi hal yang sama di kemudian hari.
Sementara itu sosok Wanda Hara kini ramai menjadi buruan netizen.
Seperti apa sebenarnya Wanda Hara? Berikut ini 7 fakta Wanda Hara:
1. Identitas Asli
Baca juga: 7 Potret Wanda Hara Berbusana Feminin, Gaun-Rok Mini, Terbaru Bercadar di Kajian Ustaz Hanan Attaki
Wanda Hara sejatinya memiliki nama asli Irwansyah.
Ia lahir di Medan, 6 April 1985 silam. Saat ini, ia telah berusia 39 tahun.
Wanda pun mempunyai postur tubuh yang tinggi besar.
2. Karier
Baca juga: 5 Sindiran Nikita Soal Wanda Hara Bercadar di Kajian Ustaz Hanan Attaki Padahal Pria: Lo Tuh Salah
Sumber: TribunStyle.com
| Dibalik Gugatan Cerai Andre Taulany: Erin Kasar ke Karyawan Rumah, Bakar Baju ART Gegara Hal Sepele |
|
|---|
| 5 Potret Kenny Austin Pernah Main Drakor, Suami Amanda Manopo Jadi Oppa Tampan Perankan Barista |
|
|---|
| Empat Kali Gugat Cerai, Andre Taulany Kini Pasrah: Biar Publik Menilai Sendiri |
|
|---|
| Shireen Sungkar Panik Lihat Anak Terjatuh dari Tangga, Kepala Terbentur Dua Kali |
|
|---|
| Amanda Manopo Masak Bareng Ibu Mertua, Juwita Austin: Siapa Suamimu? |
|
|---|