Kunci Jawaban
Kunci Jawaban Soal Matematika Kelas 3 SD Semester 1 Kurikulum Merdeka, Latihan PAS/UAS 2024
Inilah kumpulan soal matematika kelas 3 SD semester 1 (Ganjil) kurikulum merdeka, lengkap dengan kunci jawaban sebagai latihan ulangan/ujian sekolah.
Editor: Putri Asti
8. Bu Dina ingin menukarkan uang dua puluh ribuan ke pecahan uang seribuan. Maka nanti Bu Dina akan mendapatkan uang seribuan sebanyak …. lembar..
a. 10
b. 12
c. 20
d. 8
9. Banu punya uang berupa 10 lembar uang lima ribuan. Uang tersebut sama nilainya dengan ….
a. 1 lembar lima puluh ribuan
b. 1 lembar dua puluh ribuan
c. 1 lembar seratus ribuan
d. 1 lembar sepuluh ribuan
10. Dinda memiliki sebuah buku tulis. Ia ingin mengukur panjangnya. Maka sebaiknya ia menggunakan alat ukur berupa ….
a. Timbangan
b. Penggaris
c. Meteran
d. Jam
11 2,856 + 3.467 = …
Hasil perhitungan dari operasi hitung tersebut yaitu …
a. 6313
b. 6323
c. 6223
d. 5323
12. Angka 2.359 jika dijabarkan menjadi …
a. 2 ribu + 3 ratus + 6 puluh + 9
b. 2 ratus ribu + 5 puluh + 9
c. 2 + 3 ratus + 5 puluh + 9
d. 2 ribu + 3 ratus + 5 + 9
13. Bentuk panjang dari bilangan 3.756 yaitu …
a. 3 + 7 + 5 + 6
b. 3000 + 500 + 70 + 6
c. 3 + 700 + 6 + 6
d. 300 + 700 + 50 + 6
14. Apa perbedaan dari angka 8 dengan 9 dalam bilangan 7,890 yaitu .…
a. 8 ratusan, 9 puluhan
b. 8 puluhan, 9 puluhan
c. 9 satuan, 8 satuan
d. 9 puluhan, 8 ratusan
15. Berapa hasil dari penjumlahan antara angka 4 dengan 7 dalam bilangan 7.045 …
a. 4700
b. 4070
c. 7040
d. 7400
16. Bilangan 4.375 jika dijabarkan menjadi .…
a. 4 satuan, 3 puluhan, 7 ratusan, 5 ribuan
b. 4 ribu, 3 satuan, 7 puluhan, 5 ratusan
c. 4 ratusan , 3 ribu , 7 puluhan, 5 satuan
d. 4 ribu, 3 ratus, 7 puluhan, 5 satuan
17. Nilai dari angka 7 dalam bilangan 3.725 yaitu ….
a. 7000
b. 700
c. 70
d. 7
18. 5.000 + 300 + … + 6 = 5346
Bilangan yang tepat untuk mengisi bagian yang kosong tersebut yaitu .…
a. 4
b. 400
c. 40
d. 4000
19. Ranti menulis kata sandi menggunakan nomor. Kata sandi tersebut terdiri dari 5 satuan, 2 puluhan, 6 ratusan dan juga 2 ribuan. Nomor yang ditulis menjadi Kata Sandi tersebut yaitu .…
a. 5261
b. 2561
c. 2625
d. 1625
20. 1.345 + 2.437 = …
Hasil perhitungan dari operasi hitung tersebut yaitu …
a. 3782
b. 3772
c. 3872
d.3682
21. Bu Ayuk membeli buah apel seberat 8 kg 8 ons. Berat buah apel itu jika dibulatkan menjadi ….
a. 8 Kg
b. 7 Kg
c. 9 Kg
d. 10 Kg
22. Dibawah ini manakah hasil dari penjumlahan yang benar yaitu .…
a. 1.320 + 2.946 = 4.166
b. 1.423 + 2.390 = 3.813
c. 4,123 + 2.087 = 5.210
d. 1.345 + 4.890 = 6.245
Kumpulan 50 Soal STS/UTS Matematika Kelas 7 Semester 1 Kurikulum Merdeka + Jawaban |
![]() |
---|
PAI Kelas 8 Kurikulum Merdeka: Kunci Jawaban Rajin Berlatih Bab 2 Halaman 50-54 |
![]() |
---|
Bahasa Indonesia Kelas 8 Kurikulum Merdeka Halaman 67: Rancangan Iklan dan Jawaban Soal |
![]() |
---|
Bahasa Indonesia Kelas 8 Halaman 67 Kurikulum Merdeka: Kunci Jawaban Lengkap dan Jelas |
![]() |
---|
Kumpulan 20 Soal PAS IPA Kelas 7 Semester 1 Beserta Kunci Jawaban |
![]() |
---|