Selebrita
5 Momen Marion Jola Nonton Konser Bruno Mars di Thailand, Mulai dari Loncat-loncat Sampai Mewek
Inilah deretan momen Marion Jola saat menonton konser Bruno Mars di Thailand. Mulai dari bernyanyi sambil loncat-loncat hingga mewek terharu.
Penulis: Febriana Nur Insani
Editor: Febriana Nur Insani
TRIBUNSTYLE.COM - Penyanyi Marion Jola kini tengah diliputi perasaan bahagia.
Bagaimana tidak, ia akhirnya kesampaian menonton langsung konser sang idola yakni Bruno Mars.
Marion Jola menonton konser Bruno Mars di Rajamangala National Stadium, Bangkok, Thailand.
Sebagai informasi, Bruno Mars menggelar konser di Thailand selama 2 hari.
Mulai dari 30 hingga 31 Maret 2024.
Pengalaman tak terlupakan Marion menonton konser Bruno Mars pun dibagikan ke Instagramnya.
Ia mengunggah momen bahagia sekaligus haru saat menyaksikan Bruno Mars bernyanyi.
Marion turut membeberkan keinginannya yang tak kesampaian.
Apakah itu?
Berikut ini TribunStyle.com rangkum deretan momen Marion Jola saat menonton konser Bruno Mars di Thailand:
1. Tampil Menawan
Marion Jola tampil memikat saat menonton konser Bruno Mars di Thailand.
Ia memakai kemben warna biru yang dipadukan dengan celana denim.
Marion pun membiarkan rambut panjangnya terurai meski angin berhembus cukup kencang.
Ia juga membawa tas kecil warna hitam yang bisa dijadikan shoulder bag maupun sling bag.
Sumber: TribunStyle.com
| Dulu Tukang Semir Sepatu, Intip Gurita Bisnis Ahmad Sahroni, Tetap Kaya Meski Dinonaktifkan 6 Bulan |
|
|---|
| 'Sab Bukan Pelakor!' Sahabat Iba Lihat Kondisi Sabrina Alatas, Syok Dicap Selingkuhan Hamish Daud |
|
|---|
| Terseret Isu Selingkuh Hamish Daud, Seberapa Mirip Sabrina Alatas dengan Raisa? Wajah hingga Zodiak |
|
|---|
| Pengakuan Pilu Mertua Jennifer Coppen Jarang Posting Bareng Kamari, Sakit Hati Dicap Manfaatkan Cucu |
|
|---|
| Makna Cuitan Raisa Sebut Hamish Daud Buang Celana Robek Daripada Perbaiki, Dikaitkan Isu Selingkuh |
|
|---|