Breaking News:

5 Manfaat Mencukur Habis Rambut Kemaluan, Terhindar dari Kutu hingga Meningkatkan Rangsangan

Berikut 5 manfaat mencukur habis rambut kemaluan, mencegah kutil hingga meningkatkan rangsangan.

ZAP Clinic
Berikut 5 manfaat mencukur habis rambut kemaluan, mencegah kutil hingga meningkatkan rangsangan. 

TRIBUNSTYLE.COM - Tumbuhnya rambut kemaluan merupakan hal yang wajar.

Pada sebagian orang, ini juga bisa menjadi tanda dari pubertas.

Adanya rambut kemaluan sebenarnya berfungsi untuk melindungi organ intim.

Namun meski begitu, rambut kemaluan sebaiknya tidak boleh dibiarkan tumbuh terus.

Dengan merapikan rambut kemaluan, kamu bisa mendapatkan beberapa manfaat untuk kesehatan.

Berikut 5 manfaat mencukur habis rambut kemaluan, mencegah kutil hingga meningkatkan rangsangan.

1. Terhindar dari kutu

Sama seperti rambut di kepala, kutu juga bisa ditemukan di rambut kemaluan.
Sama seperti rambut di kepala, kutu juga bisa ditemukan di rambut kemaluan. (The Achiever Times)

Baca juga: 5 Bahaya Mencukur Rambut Kemaluan Bagi Pria dan Wanita, Awas Bisa Terkena Infeksi hingga Bisul

Sama seperti rambut di kepala, kutu juga bisa ditemukan di rambut kemaluan.

Mencukur rambut kemaluan sampai abis atau menyisakan tipis dapat mencegah kutu kelamin jenis Phthirus pubis bersarang.

2. Meningkatkan rangsangan

Pada alat kelamin wanita, termasuk pubis juga cukup sensitif terhadap sentuhan dan rangsangan.
Pada alat kelamin wanita, termasuk pubis juga cukup sensitif terhadap sentuhan dan rangsangan. (balancemebeautiful.com)

Pada alat kelamin wanita, termasuk pubis juga cukup sensitif terhadap sentuhan dan rangsangan.

Jika area pubis yang tertutup oleh rambut kemaluan, bisa memberikan dampak pada efek stimulus yang menjadi lebih kecil dibandingkan jika area tersebut bersih dari rambut.

Dari sisi seksual, rambut kemaluan yang dicukur bisa memberikan penampilan yang rapi dan bersih sehingga mampu meningkatkan gairah untuk berhubungan intim.

3. Mudah dibersihkan

Manfaat mencukur rambut kemaluan lainnya adalah bisa mempermudah kamu untuk membersihkannya.
Manfaat mencukur rambut kemaluan lainnya adalah bisa mempermudah kamu untuk membersihkannya. (Times of India)

Manfaat mencukur rambut kemaluan lainnya adalah bisa mempermudah kamu untuk membersihkannya.

Sumber: TribunStyle.com
Halaman 1/2
Tags:
rambutkemaluankutuTribunEvergreen
Rekomendasi untuk Anda

BERITA TERKINI

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved