5 Makanan Murah Meriah yang Baik Untuk Kesehatan Usus, Konsumsi Setiap Hari Agar Pencernaan Lancar
Berikut 5 makanan murah meriah yang baik untuk kesehatan usus, konsumsi setiap hari agar pencernaan lancar.
Penulis: Ika Putri Bramasti Ixtiar Rahayu Ing Pambudhi
Editor: Ika Putri Bramasti
TRIBUNSTYLE.COM - Mengonsumsi makanan sehat menjadi salah satu cara dalam menjaga kesehatan organ pencernaan, seperti usus dan lambung.
Untuk itu, ada banyak makanan sehat untuk memelihara kesehatan usus maupun lambung yang dapat kamu konsumsi sehari-hari.
Tak harus mahal, karena ada makanan murah meriah yang baik dikonsumsi sehari-hari untuk kesehatan usus.
Berikut 5 makanan murah meriah yang baik untuk kesehatan usus, konsumsi setiap hari agar pencernaan lancar.
1. Tempe
Baca juga: 5 Makanan yang Baik Untuk Pencernaan, Menyehatkan Usus dan Lambung, Cocok Dikonsumsi Setiap Hari
Tempe merupakan salah satu jenis makanan favorit orang Indonesia yang terbuat dari fermentasi kacang kedelai.
Tempe memiliki khasiat yang dapat meningkatkan fungsi pencernaan dalam menyerap nutrisi.
Selain itu, tempe juga termasuk ke dalam sumber probiotik baik yang bisa melindungi usus dari bakteri jahat, meringankan gejala IBS, mencegah diare, serta meredakan kembung.
2. Pepaya
Pepaya adalah buah paling bagus untuk melancarkan pencernaan karena mengandung enzim papain.
Enzim tersebut berguna dalam proses pencernaan untuk membantu memecah serat protein.
Tak hanya itu, penelitian juga menyebutkan bahwa enzim papain dapat membantu meredakan sejumlah gejala sindrom iritasi usus besar (IBS) seperti kembung dan sembelit.
Selain itu, pepaya juga merupakan buah yang murah meriah, jadi tak ada salahnya makan buah pepaya setiap hari.
3. Lemon
Lemon juga merupakan buah yang baik untuk kesehatan usus.
Sumber: TribunStyle.com
| 2 Suplemen Ajaib untuk Kesehatan Usus Wanita, Terutama Saat Menopause |
|
|---|
| 9 Khasiat Jahe yang Wajib Anda Ketahui & Seberapa Banyak Harus Dikonsumsi |
|
|---|
| 3 Rahasia Kebugaran dari Orang yang Benar-Benar Mencintai Tubuh Mereka |
|
|---|
| 6 Dampak Stres yang Sering Terabaikan dan Bisa Merusak Tubuh Anda |
|
|---|
| 14 Masalah Kesehatan Gigi yang Sering Diabaikan & Bisa Menyebabkan Sakit Tak Terduga |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/style/foto/bank/originals/5-makanan-murah-meriah-yang-baik-untuk-kesehatan-usus.jpg)