Breaking News:

Berita Viral

VIRAL Pria di Sidoarjo Tinggalkan Pernikahannya demi Tes Wawancara PPS, Masih Pakai Baju Pengantin

Abdulloh Mubarok mengikuti tes wawancara PPS dengan mengenakan busana pengantin.

Editor: Amirul Muttaqin
ANTARA/HO-Deni via KOMPAS.com// KOMPAS/MAHDI MUHAMMAD
Abdulloh Mubarok saat mengikuti tes wawancara PPS dengan mengenakan busana pengantin. 

85 orang ikuti tes

Deni mengemukakan, total kebutuhan anggota PPS di Kecamatan Jabon adalah 39 orang.

"Dijadwalkan 89 orang ikut tes wawancara dan yang tidak datang ada empat orang, jadi 85 orang yang ikut tes," katanya.

Menurutnya bersamaan dengan waktu tes, ada dua orang yang melangsungkan resepsi pernikahan.

"Hari ini sebenarnya ada dua yang melaksanakan resepsi pernikahan dan dua-duanya datang mengikuti tes wawancara," katanya.

Diolah dari artikel di KOMPAS.com yang berjudul Masih Pakai Baju Pengantin, Pria di Sidoarjo Tinggalkan Resepsi demi Tes Wawancara PPS, Videonya Viral

Baca artikel lainnya terkait berita viral

Sumber: Kompas.com
Tags:
SidoarjoPanitia Pemilihan KecamatanPanitia Pemungutan SuaraPPKPPSWhatsApppernikahanpengantin
Rekomendasi untuk Anda
AA

BERITA TERKINI

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved