Datangkan Ustaz ke Podcastnya, Denny Sumargo Syok Tahu Ada Jin yang Nempel di Dirinya: Dari Kecil
Denny Sumargo undang ustaz Muhammad Faizar ke Podcast-nya. Ia syok saat mengetahui ada jin yang mengikutinya sejak kecil.
Penulis: Wahyu Putri Asti Prastyawati
Editor: Triroessita Intan Pertiwi
Di matanya, kabar kematian beberapa tamunya berada di luar kuasa sebagai manusia biasa.
Gara-gara itu, dia sempat berniat berhenti dan menyumbangkan konten podcast-nya agar berguna untuk kegiatan sosial saja.
"Saya sempat pikir kalau podcast saya keramat, gua kasih podcast itu ke lain buat kegiatan sosial, noh," sambungnya.
Pada kesempatan yang sama, dia menyayangkan beberapa akun yang memotong video kontennya jadi konten tersendiri.
Video yang sudah dipisahkan itu justru memperparah keadaan karena dikaitkan dengan musibah yang menimpa si tamu.
"Cuma itu yang aku sayangkan, ada juga orang-orang yang menurutku kurang edukasi, kurang empati."
"Ini kondisi begini, kamu bikin konten atas musibah orang, membuat orang berpikir negatif. Itu enggak ada logika yang bener," imbuhnya.
(TribunStyle/Putri , Sripoku/Naufal)
Artikel ini diolah dari Sripoku dengan judul: Denny Sumargo Setop Konten Podcast Curhat Bang Miliknya, Sempat Berniat Sumbangkan Podcast buat Ini
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/style/foto/bank/originals/artis-denny-sumargo.jpg)