Hiburan Korea
Han Stray Kids Miliki 100 Lagu yang Terdaftar di KOMCA, Tagar #HANdredOnKOMCA Trending Dunia
KOMCA atau Asosiasi Hak Cipta Musik Korea memperbarui kredit Han, dan dia sekarang telah memiliki 100 lagu terdaftar atas namanya.
Penulis: Vidya Audina Gesty Arinda
Editor: Dhimas Yanuar
Dikutip dari Koreaboo, 10 grup K-Pop di bawah ini memiliki popularitas yang lebih banyak di kalangan internasional dibandingkan pasar domestik.
Siapa saja? Inilah daftarnya:
Baca juga: Senang Terlihat Lokal, Jaehyun NCT Ganti Nama di Bubble Jadi JAMAL, Begini Ceritanya
Baca juga: Bang Chan STRAY KIDS Mulai Melokal, Nikmati Lagu dari Tulus dan Feby Putri
1. Stray Kids
Stray Kids dikenal memiliki pengikut internasional yang jauh lebih kuat dibandingkan dengan penggemar di Korea.
Meskipun mereka memiliki fandom yang cukup besar di Korea Selatan, ternyata pengakuan publiknya tidak sebanyak yang mereka terima dari Barat.
Penjualan album mereka terus tinggi, tetapi lagu-lagu mereka tidak populer di masyarakat umum.
2. KARD
KARD sangat populer di Barat.
Mereka mendapatkan perhatian karena menjadi salah satu dari sedikit grup co-ed di pasar Korea.
KARD sebenarnya telah mendapatkan perhatian dengan pra-debut mereka.
Namun grup itu sendiri masih dianggap kurang dikenal di Korea.
3. MONSTA X
MONSTA X besar secara internasional, tetapi popularitas mereka di Korea sayangnya memudar.
Banyak netizen Korea mengatakan bahwa anggota grup lebih terkenal karena fisiknya dibandingkan musik mereka.
Khususnya anggota Monsta X yaitu Shownu.