Pelaku Masih di Bawah Umur, YouTuber Sunny Dahye Maafkan Penyebar Hoaks, Buat Perjanjian Perdamaian
YouTuber Sunny Dahye akhirnya buka suara mengenai tudingan menjelek-jelekkan orang Indonesia. Ia mengabarkan telah menemukan penyebar hoaks tersebut.
Penulis: Febriana Nur Insani
Editor: Triroessita Intan Pertiwi
Di sini berdasarkan hukum, identitas anak di bawah umur harus dilindungi.
Aku di sini personally tidak ingin melanjutkan kasus ini dan memutuskan untuk mengambil jalur perdamaian karena pelaku sudah meminta maaf.
Dan untuk kebaikan bersama aku ingin menutup halaman ini dan move on ke halaman baru dalam hidup aku," jelas Sunny.
Postingan Sunny pun dibanjiri komentar dari netter.
Mereka terlihat memberikan support kepada Sunny.
@deya*********** - Semangat sunny... dgn kejadian ini, makin keliatan mana sunshine yg setia mana ya engga
@fel**** - Jujur itu bukan hanya nyakitin buat kakak, tapi buat kami juga sebagai Sunshine, but thanks karena udah kuat
@ave*** - Kak sunny keren!!!!!Tetap semangat kak.
@nyc********* - Eonnie terimakasih sudah bertahan!
6 Artis Pernah Diterpa Hoax Meninggal
Kabar hoaks memang sangat merugikan.
Apalagi jika hoaks tersebut menyangkut kabar kematian.
Sejumlah artis Tanah Air pun sempat diterpa hoaks meninggal.
Bahkan ada yang sampai berbuntut disangka hantu saat masuk mall.
Siapa saja mereka?