Breaking News:

LENGKAP! Gambar & Ucapan Selamat Idul Fitri 1442 H, Cocok jadi Status WA, IG di Momen Lebaran 2021

Inilah daftar gambar dan ucapan selamat Idul Fitri 1442 H serta Lebaran 2021 yang cocok jadi status medsos dan dikirim ke kerabat.

Editor: Monalisa
Surya.co.id
Ilustrasi, kumpulan kalimat ucapan selamat Idul Fitri 1442 H 

TRIBUNSTYLE.COM - Tinggal sehari lagi umat Islam akan merayakan Hari Idul Fitri 1442 H atau Lebaran 2021.

Sayangnya Namun, perayaan Idul Fitri tahun ini berbeda dari sebelumnya karena pemerintah melarang masyarakat mudik.

Maka dari itu, tidak ada salahnya untuk menjalin silaturahmi melalui pesan elektronik dan media sosial dengan mengirimkan ucapan atau gambar perayaan Idul Fitri 1442 H.

Anda juga bisa menjadikan gambar dan ucapan selamat Idul Fitri 1442 H ini sebagai status di media sosial.

Berikut selengkapnya dilansir dari Surya.co.id, Gambar dan Ucapan Selamat Idul Fitri 1442 H serta Lebaran 2021, Cocok Dikirim ke Keluarga dan Teman.

1. Dari dulu terus mencari, meski hati masih sendiri, jangan pernah bersusah hati, karena hari ini Idul Fitri.

Semoga kita yang sendiri bisa saling berbagi, minal aidin walfaizin mohon maaf lahir dan batin.

Baca juga: KISAH Ibu Tak Bisa Pakai Ponsel, Rutin Kirim Surat ke Anaknya: Lebaran Ini Bertemu Lagi Lewat Surat

Baca juga: Sebentar Lagi Lebaran 1442 H, Jangan Lupa Bayar Zakat Fitrah, Ini Niat dan Besaran Zakatnya

Ilustrasi takbiran malam Idul Fitri.
Ilustrasi takbiran malam Idul Fitri. (Freepik)

2. Mata kadang salah memandang,

Mulut sering menyakiti hati yang tak salah,

Hati sering salah berprasangka,

Sepenuh hati menghanturkan maaf dan mengucapkan selamat Lebaran.

Minal Aidin Walfaizin Mohon Maaf Lahir Batin.

3. Fitrah sejatinya adalah mengakbarkan Allah dan syariat-Nya di alam jiwa, di dunia nyata, dalam segala gerak, di sepanjang nafas dan langkah.

Semoga seperti itulah diri kita di hari kemenangan ini.

Selamat Idul Fitri, mohon maaf lahir dan batin.

Sumber: Surya
Halaman 1/3
Tags:
Lebaran 2021Idul Fitri 1442 Hgambar ucapan selamat Idul Fitriucapan selamat Idul Fitri bahasa Indonesia
Rekomendasi untuk Anda

BERITA TERKINI

berita POPULER

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved