Breaking News:

Rendy Pandugo Rilis Video Lirik Single Terbaru Bertajuk B.Y.L Lewat Kanal YouTube

Solois Rendy Pandugo merilis video lirik lagu B.Y.L melalui kanal YouTube-nya, Jumat (19/3/2021).

Penulis: Gigih Panggayuh Utomo
Editor: Ika Putri Bramasti
Kolase TribunStyle (Dok. Rendy Pandugo)
Rendy Pandugo rilis single baru bertajuk BYL. 
- Transpose +

Visualisasi dalam Video Lirik B.Y.L

Video lirik ini dibuat oleh Al Kindy dan Mahija Studio.

Adapun tujuannya untuk menyampaikan pesan dan cerita dari lagu 'B.Y.L'.

Pesan tersebut disampaikan melalui penggambaran seseorang yang sedang sendiri menunggu di sebuah apartemen tanpa atap.

Video yang kemudian terus bertransisi dari pagi ke malam dan terus berulang.

Itu menunjukkan bagaimana orang itu masih duduk tak bergerak selama berhari-hari.

Visualisasi tersebut seolah-olah menggambarkan seseorang menunggu kekasihnya kembali, walaupun sang kekasih telah meninggalkannya.

Ruangan yang tidak beratap merupakan simbol situasi yang penuh kerentanan.

Rumah yang seharusnya menjadi tempat berteduh dan perlindungan, kini telah kehilangan fungsi itu.

Tanpa atap, rumah tidak dapat lagi menjadi tempat perlindungan.

Sementara elemen lanskap kota dipilih untuk menggambarkan perasaan dimana ketika seseorang dikelilingi oleh lampu kota dan kebisingan, terutama saat sedang sendirian, dapat membuat seseorang merasa semakin kesepian.

Lirik Lagu B.Y.L

I’ll remember
Love, lies, and wonder
why you break my heart
over and over again

My heart’s screaming
but it sounds like nothing for you
and you keep dancing
talking bout your dreams
and you’re about to leave me…now

Give me some more time to feel
the real love you used to give.
Before you leave. yeah before you leave.

Sumber: TribunStyle.com
Halaman 2/3
Tags:
Rendy PandugoYouTubeGigih PanggayuhBefore You Left
Rekomendasi untuk Anda

BERITA TERKINI

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved