Breaking News:

Jelang Betrand Peto Konser di TV, Ruben Onsu Mendadak Ngaku Gelisah: Saya Kepikiran, Stres dan Melow

Konser perdana Betrand Peto tinggal hitungan hari, Ruben Onsu mengaku gelisah, kepikiran hingga stres.

Penulis: Octavia Monalisa
Editor: Galuh Palupi
Instagram @ruben_onsu
Ruben Onsu akui gelisah jelang konser Betrand Peto 

Pasalnya, Ruben merasa begitu terharu saat melihat Betrand bernyanyi.

"Saya itu sengaja pasang Ari Tulang karena saya maunya nonton di rumah.

Gue gak siap deh, dia (Betrand) nyanyi 2 lagu aja perasaan gue udah kayak mau kencing berkali-kali.

Lu bayangin deh tuh konser, apa gak gue udah langsung diam gak ngapa-ngapain," jelas Ruben.

Meski memiliki kekhawatiran mengenai kondisi Betrand, Ruben menyebut anaknya justru terus menunjukkan kemajuan.

"Pemusik aja sampai gue tandem bener-bener, karena lumayan banyak lagunya.

Saya takutnya Onyo gak sanggup gitu, nah kalau dari anaknya, kan saya dapat progress (laporan) dari Ari Tulang bagus.

Potensinya bagus, dia udah latihan fisik untuk semuanya.

 Perlakuan Betrand Peto ke Alwi Bocah Viral Jadi Sorotan, Cara Didik Ruben Onsu Mendadak Disinggung

 MENYESAL Telat Beri Ucapan Ultah Ruben Onsu, Ayah Betrand Peto Ternyata Sembunyikan Kabar Sedih Ini

Bagus kok teknik napasnya bagus, di lagu ke-5, ke-6 gak keteteran untuk menuju ke lagu ke-9.

Itu masih latihan belum ada musik malah, dia gak keteteran sama sekali," lanjutnya.

Sebagai informasi, Betrand Peto akan menggelar konser perdana pada bulan Sepetember mendatang.

Konser tersebut rencananya juga akan ditayangkan di sebuah stasiun televisi swasta.

Ruben Onsu pun sempat memberikan sedikit bocoran menganai konser perdana sang putra.

Ia mengaku saat ini persiapan secara keseluruhan sudah mencapai 70 persen.

Minggu ini Betrand disebutkan tengah berlatih koreografi serta musik.

Sumber: TribunStyle.com
Halaman 3/4
Tags:
Betrand PetoRuben OnsuSarwendahYouTube
Rekomendasi untuk Anda

BERITA TERKINI

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved