Breaking News:

Ariel Curhat Pernah Hampir Tinggalkan Band NOAH, Eks Luna Maya Beberkan Penyebabnya

Ariel curhat pernah hampir mengundurkan diri dari NOAH. Ungkapkan yang menjadi alasannya.

Penulis: Yuliana Kusuma Dewi
Editor: vega dhini lestari
Instagram @arielnoah
Ariel Noah 

Mereka juga pernah rehat bermusik dan refresing untuk mengusir kebosanan.

"Kita bikin libur 6 bulan, kita enggak usah ngapa-ngapain dan itu kita lakuin.

Dan itu lumayan membantu," ujar Lukman.

Mereka mencoba melakukan kegiatan lain di luar rutinitas yang ada.

"Pokoknya yang bikin suasana jadi berwarna aja.

Pengalihan itu penting banget sih buat kita, coba cari hobi lain, proyek yang lain.

Malah kalau di kita dibebasin mau bikin proyek apa terserah," tutur Ariel.

Ariel NOAH Akui Pernah Kuliah Dua Semester Langsung Drop Out

Belum lama ini Ariel NOAH mengungkapkan fakta baru tentang dirinya.

Ia mengaku pernah kuliah jurusan arsitektur di sebuah universitas di Bandung.

Namun, Ariel NOAH di drop out setelah menjalani kuliah selama 2 semester.

Mantan kekasih Luna Maya itu kemudian membeberkan alasannya di drop out kala itu.

Hal itu terlihat di video yang diunggah di kanal YouTube 3SECOND TV pada Selasa (8/9/2020). 

Ariel Noah
Ariel Noah (Instagram/noah_site)

Sebelumnya, Soleh Solihun bertanya kepada Ariel NOAH apakah dirinya memiliki keinginan yang kini sudah tak bisa dilakukan lagi.

Meski sudah sukses sebagai seorang musisi, ternyata Ariel NOAH masih punya keinginan menjadi arsitek.

Halaman
123
Sumber: TribunStyle.com
Tags:
ArielNOAHmengundurkan diri
Rekomendasi untuk Anda
AA

BERITA TERKINI

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved