Breaking News:

Sinopsis Film

Sinopsis Film Percy Jackson: Sea of Monsters di Big Movies GTV, Dini Hari Nanti Pukul 01.45 WIB

Sinopsis Film Percy Jackson: Sea of Monsters di Big Movies GTV, tentang misi menemukan Bulu Emas legendaris dan menghentikan bangkitnya iblis kuno

TRIBUNSTYLE.COM - Simak sinopsis film Percy Jackson: Sea of Monsters yang tayang di Big Movies GTV dini hari ini, Selasa (12/5/2020) pukul 01.45 WIB.

Demi tempat perlindungan mereka kembali, Percy dan teman-temannya berangkat menuju Lautan Monster.

Mereka harus menemukan Bulu Emas legendaris dan menghentikan bangkitnya iblis kuno.

Film yang dirilis 2013 ini memiliki genre petualangan, keluarga, dan fantasi.

Sutradara dalam film ini adalah Thor Freudenthal.

Percy Jackson: Sea of Monsters
Percy Jackson: Sea of Monsters (IMDb)

Sedangkan naskah skenarionya ditulis oleh Marc Guggenheim dan Rick Riordan.

Film Percy Jackson: Sea of Monsters dibintangi oleh Logan Lerman, Alexandra Daddario, Brandon T. Jackson, dan masih banyak lagi.

Film ini dirilis tepatnya pada 7 Agustus 2013 di Amerika Serikat.

Anda akan ditemani film aksi ini selama 1 jam 46 menit.

Anggaran yang digunakan untuk produksi film ini diperkirakan sebesar 90 juta USD.

Setelah tayang diseluruh dunia, film ini laris sebesar 199,8 juta USD.

IMDb memberikan respon positif dengan rating sebesar 5,8/10.

Percy Jackson: Sea of Monsters
Percy Jackson: Sea of Monsters (IMDb)

Sinopsis

Percy Jackson: Sea of Monsters bercerita tentang Percy Jackson (Logan Lerman) yang mengenang cerita Thalia dan pengorbanannya.

Annabeth (Alisha Newton), Luke (Jake Abel), Grover (Brandon T. Jackson), dan Thalia (Paloma Kwiatkowski) pergi ke Camp Half­Blood sementara dikejar oleh monster.

Sumber: TribunStyle.com
Halaman 1/3
Tags:
sinopsis filmPercy Jackson: Sea of MonstersBig Movies GTV
Rekomendasi untuk Anda

BERITA TERKINI

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved