Sempat Kabarkan Punya Anak Lagi, Intip 5 Potret Dewi Sanca Bersama Putri Sulung yang Jarang Diekspos
Dewi Sanca baru saja mengabarkan kelahiran putri bungsunya. Namun siapa sangka kedekatannya dengan anak pertama terlihat sangat kompak. Simak di sini.
Penulis: Tsania Fadhillah
Editor: vega dhini lestari
Ia juga menuliskan keterangan dalam foto tersebut.
"Late Post.......moment penting kesayangan mommy @valen_putrisanca," ujar Dewi Sanca.
2. Dewi Sanca dan Valen Putri Hanisa
Dewi Sanca nampak menggandeng putrinya.
Ia menggunakan pakaian berwarna abu-abu dan sepatu yang senada.
Putrinya tak kalah cantik, Valen menggunakan dress berwarna hitam dengan motif floral.
Seolah tampil trendy, Valen juga menggunakan sepatu berwarna pink, mirip dengan warna motif yang ada pada dress yang ia kenakan.
Putri sulung Dewi Sanca ini tampil dengan raut wajah tersenyum.
3. Kompak Pakai Warna Hitam
Dewi Sanca dan Valen Putri Hanisa kompak menggunakan pakaian berwarna hitam.
Dewi menggunakan pakaian hitam dengan bahan brukat dan celana panjang.
Sedangkan Valen menggunakan dress hitam berlengan panjang.
Keduanya tampil anggun dan memukau.
4. Black and White
Dewi Sanca dan Valen Putri Hanisa tampil mengagumkan.