Tokoh Viral Hari Ini
5 Fakta Bagus Kahfi Cedera Patah Kaki, Ditangani Dokter David Beckham hingga Dukungan Jamie Vardy
Dokter yang menangani Bagus Kahfi tercatat pernah menangani pemain-pemain Inggris, seperti David Beckham, Wayne Rooney, hingga Joe Gomez.
Penulis: Amirul Muttaqin
Editor: vega dhini lestari
Tribunstyle.com/kolase MOLA TV & Instagram/programgarudaselect
Bagus Kahfi cedera patah kaki
5. Kejutan dari Jamie Vardy

Menjelang naik meja operasi, dukungan untuk pemain kelahiran 16 Januari 2002 itu terus mengalir.
Salah satunya datang dari striker Leicester City, Jamie Vardy, yang merupakan pemain idola Bagus Kahfi.
Vardy memberikan kejutan dengan menghubungi Bagus lewat video conference.
Pemilik 26 caps bersama timnas Inggris itu sempat membuat Bagus tak bisa berkata-kata.
Vardy pun memberi semangat untuk Bagus agar cepat pulih dan sedikit bercerita tentang pengalaman pemulihan cederanya dulu. (*)
• 8 Foto Maia Estianty dengan Artis Internasional Papan Atas, dari David Beckham hingga Pemeran Thor
• Rahasia Ketampaan Ariel Noah Dibongkar Pakar Muka, 11-12 Dengan Pesepakbola Dunia, David Beckham
Sumber: TribunStyle.com
Tags:
Bagus KahfiGaruda SelectBournemouthInggrisDavid Beckhamkabar Bagus Kahfi Garuda Select cederaJamie Vardy
Halaman 3 dari 3