Tips Kecantikan
Rahasia Bibir Merah Merona Alami, Lakukan Rutinitas Ini, Buat Pelembab Sendiri
Inilah cara membuat bibir menjadi merah muda alami, lakukan rutinitas sehat dan cobalah bikin pelembab alami sendiri.
TRIBUNSTYLE.COM - Inilah cara membuat bibir menjadi merah muda alami, lakukan rutinitas sehat dan cobalah bikin pelembab alami sendiri.
Bibir yang gelap dan berubah warna tentu menyebabkan kekhawatiran karena kontras dengan bagian wajah lainnya.
Hal itu akan merusak penampilan serta menggoyahkan kepercayaan diri.
Masalah ini sebenarnya bisa diatasi dengan meningkatkan perawatan terhadap bibir.
Dilansir dari Boldsky.com, berikut ini adalah tips dan solusi luar biasa yang dapat membuat bibir menjadi lembut, cerah, dan mencegahnya agar tidak gelap.
• Deretan Manfaat & Cara Membuat Infused Water Rumahan dengan Benar, Segarnya Bisa Perbaiki Mood
1. Pastikan Selalu Terhidrasi

Menjaga kulit tetap lembab adalah langkah pertama menuju bibir yang sehat.
Bibir terhidrasi adalah bibir bahagia.
Jangan biarkan kekeringan menyebabkan bibir menjadi pecah-pecah.
Kalau perlu gunakan lip balm sepanjang hari untuk menjaga kelembaban bibir.
5 Bahan Alami untuk Menghilangkan Bekas Luka Bakar, Ampuh Pakai Madu hingga Lidah Buaya |
![]() |
---|
Cara Mencegah Rambut Rontok dengan 5 Pilihan Bahan Alami, Tak Kalah Ampuh dari Keramas Pakai Sampo |
![]() |
---|
7 Kesalahan Saat Mencukur, Perhatikan Kapan Waktu yang Tepat dan Arah Pisau Agar Kulit Tak Terkoyak |
![]() |
---|
10 Cara Mengatasi Bibir Kering dan Pecah-pecah, Hindari Makanan Pedas Hingga Pakai Masker Timun |
![]() |
---|
7 Mitos Soal Jerawat yang Justru Bikin Makin Parah! Makanan Hingga Stres |
![]() |
---|