Kecanggihan 4 Kamera Andalan Samsung Galaxy A51, Kualitas Gambar yang Dihasilkan Seperti DSLR
Kecanggihan 4 Kamera Andalan Samsung Galaxy A51, Kualitas Gambar yang Dihasilkan Seperti DSLR
TRIBUNSTYLE.COM - Pada hari Jumat (10/1/2020) lalu, Samsung secara resmi mengadakan pre-order untuk smartphone seri terbarunya, Galaxy A51. Lensa berjumlah empat ini memiliki daya tarik tersendiri bagi penggemar Samsung.
Samsung Galaxy A51 merupakan seri terbaru dari smartphone Samsung yang dibanderol dengan harga Rp4.099.000.
Harga tersebut adalah harga untuk varian RAM 6 GB dan memori internal 128GB.
Namun, ada satu bagian dari A51 ini yang membuat mata tertuju padanya.

Ya, kamera utama yang memiliki bentuk unik.
Samung Galaxy A51 ini memiliki susunan lensa berbentuk 'L' di bagian belakang ponsel.
Lensa yang tersusun untuk kamera utamanya ini terdiri dari empat lensa berbeda.
Keempat lensa ini memiliki resolusi yang berbeda-beda dan fungsi yang berbeda-beda pula.
Untuk penunjang pencahayan ketika objek dalam keadaan gelap, terdapat satu LED flash tersemat di bagian belakang ponsel tersebut.
Terdapat empat lensa dengan rincian resolusi sebesar 48MP, 12MP Ultra Wide, 5MP Depth camera, dan 5MP macro camera.
KERINGKAN Ponsel Basah ke Dalam Beras Ternyata Cara Salah, Ikuti 5 Langkah Ini Agar File-mu Selamat |
![]() |
---|
Harga Cuma 1 Jutaan, Ini Spesifikasi Samsung Galaxy M02, Dibekali Baterai 5000 mAh dan RAM 2GB |
![]() |
---|
BOCORAN Lengkap Harga & Spesifikasi Samsung Galaxy A52 4G dan 5G, Bakal Bawa NFC & Snapdragon |
![]() |
---|
Samsung Rilis Galaxy F62, Ponsel Kelas Menengah dengan Baterai 7.000 mAh |
![]() |
---|
Samsung Resmi Boyong Galaxy A02 ke Indonesia, Ponsel Murah Konektivitas 5G, Simak Spesifikasinya |
![]() |
---|