Breaking News:

Raffi Ahmad & Nagita Slavina Hadiri Ultah Otis Hahijary di Paris, Sikap Santuy Rafathar Jadi Sorotan

Karena saat itu Raffi dan Nagita tengah berada di Eropa, keduanya pun menyempatkan diri untuk hadir.

Penulis: Indita Kameswari
Editor: Archieva Nuzulia Prisyta Devi
TribunStyle/ Kolase
Raffi Ahmad dan Bos Antv, Otis Hahijary 

Salah seorang karyawannya, Ester diketahui terpisah dari rombongan.

Hal tersebut sontak membuat Raffi Ahmad dan Nagita Slavina beserta karyawannya panik.

Kejadian itu terlihat di tayangan vlog yang diunggah di kanal YouTube Rans Entertainment pada Rabu (11/12/2019).

Sebelumnya, Raffi Ahmad berniat mengajak para karyawannya untuk menyantap makanan.

Namun, tiba-tiba salah seorang karyawannya tak diketahui keberadaannya.

 Jahili Sang Asisten, Raffi Ahmad Akhirnya Belikan Merry iPhone 11 Pro, Nagita Slavina Minta Imbalan

"Ester ke mana?" tanya Raffi Ahmad.

"Emang dia dari tadi menyendiri mulu di belakang, nggak tahu kayak ada beban gitu," kata Merry.

Alhasil, Raffi Ahmad beserta para karyawannya pun mencoba mencari keberadaan Ester yang tiba-tiba hilang.

Mereka tampak mencari Ester di sudut-sudut jalanan kota Amsterdam.

"Hilang itu anak orang lho kasihan," ucap Raffi.

Setelah itu, mereka pun berinisiatif menelepon Ester.

Raffi Ahmad panik, karyawannya hilang saat berlibur di Belanda.
Raffi Ahmad panik, karyawannya hilang saat berlibur di Belanda. (YouTube/Rans Entertainment)

Namun, ternyata Ester justru tidak bisa dihubungi.

"Di Belanda aman katanya nggak ada penculik. Tapi, nggak tahu juga kalau malam," ungkap Raffi.

Akhirnya Abrar dan Midun pun memutuskan untuk kembali ke hotel demi memastikan keberadaan Ester.

Tak kunjung ketemu, Raffi Ahmad dan rombongan kemudian memilih mencari menggunakan mobil.

Halaman
1234
Sumber: TribunStyle.com
Tags:
Raffi AhmadNagita SlavinaOtis HahijaryANTVRafatharParisSingapura
Rekomendasi untuk Anda
AA

BERITA TERKINI

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved