Liga 1
Prediksi Persib vs Persela Liga 1 2019, Susunan Pemain dan H2H: Tuan Rumah Tampil Pincang
Berikut adalah prediksi pertandingan Persib vs Persela Liga 1 2019, susunan pemain dan Head to Head.
TRIBUNSTYLE.COM - Simak berikut prediksi, susunan pemain dan head to head big match antara Persib Bandung vs Persela Lamongan dalam lanjutan Liga 1 2019, Selasa 3 Desember 2019.
Persib Bandung bakal meladeni kekuatan dari timur jawa, dengan hadapi Persela Lamongan di lanjutan Liga 1 2019 pekan ke-30 (3/12/2019).
Laga big match antara Persib vs Persela bakal dilangsungkan dari Stadion Si Jalak Harupat, Kota Bandung.
Sebagai official broadcaster Liga 1 2019, Indosiar bakal menyiarkan laga Persib vs Persela mulai pukul 18.00 WIB.
Ikuti terus perkembangan sepak bola Tanah Air khususnya Liga 1 2019, antara Persib vs Persela dengan mengakses dari HP di tautan berikut ini!
• HASIL AKHIR Arema FC vs Persija Jakarta Liga 1 2019, Kedua Tim Bermain Sama Kuat 1-1

Jelang jalannya pertandingan Persib vs Persela, kubu Maung Bandung menatap laga ini sebagai laga penting.
Pasalnya, laga ini sangat krusial bagi Persib Bandung lanjaran misi yang diusung adalah finis di empat besar klasemen akhir Liga 1 2019.
Namun, ambisi tersebut tidak dibarengi dengan skuat yang akan bermain di laga Persib vs Persela.
Diketahui laga melawan Persela nanti, Persib tidak akan memainkan beberapa pemain utamanya.
Penyerang andalan mereka Ezechiel N'Douassel dipastikan absen dalam laga Persib vs Persela.

Ezexhiel N'Douassel harus melihat dari pinggir lapangan lantaran mendapatkan hukuman akibat terkena kartu merah di laga sebelumnya.
Di kubu tamu, Persela Lamongan menatap positif laga Persib vs Persela dengan modal bagus.
Sedang Berlangsung - Link Live Streaming Madura United vs Persebaya Surabaya, Derbi Suramadu, 18.30 |
![]() |
---|
UPDATE Live Streaming PSM Makassar vs Borneo FC, Skor 1-1 di Menit ke-60, Sultan Samma Dielu-elukan |
![]() |
---|
SESAAT LAGI Madura United vs Persebaya, Ini Susunan Pemain, Bajul Ijo Waspadai Aleksandar Rakic |
![]() |
---|
SEDANG TAYANG Live Streaming PSM Makassar vs Borneo FC Liga 1 2019 via Vidio.com & O Channel Gratis! |
![]() |
---|
LENGKAP! Prediksi Semen Padang Vs Bali United, Update Tim, H2H, Susunan Pemain dan Link Streaming |
![]() |
---|