Live Streaming, Jadwal & Hasil Kualifikasi MotoGP Catalunya 2019, Fabio Quartararo Posisi Pertama
Berikut Live Streaming, Jadwal & Hasil Kualifikasi MotoGP Catalunya 2019, Fabio Quartararo Posisi Pertama, saksikan lewat HP sore ini.
Editor: Agung Budi Santoso
Kemudian disusul oleh Fabio Quartararo dari Tim Petronas Yamaha SRT di posisi kedua dengan catatan waktu 1 menit 40,803 detik.
Hasil yang diperoleh Fabio Quartararo ini hanya terpaut 0.111 detik dari Marc Marquez.
Lalu di posisi ketiga ada Maverick Vinales dari Tim Monster Energy Yamaha MotoGP.
Dimana Maverick Vinales mencatatkan hasil 1 menit 40,873 detik.
Catatan waktu yang ditorehkan oleh Maverick Vinales ini terpaut dari Marc Marquez hanya 0,180 detik.
Di hasil FP1 MotoGP Catalunya 2019 kali ini terdapat satu kejadian yang membuat banyak perhatian.
Yaitu adanya insiden ban belakang Marc Marquez yang sempat selip dan bahkan hingga terangkat ke udara.
Kejadian tersebut terjadi saat Marc Marquez berada di tikungan ke-10.
Meski begitu, pebalap dengan julukan The Baby Alien tersebut masih mampu menyelesaikan FP1 dengan menempati posisi pertama.
Untuk keseruan live race MotoGP Catalunya 2019, kalian bisa saksikan secara live streaming melalui link di bawah ini.
Disclaimer:
- Jadwal bisa berubah sewaktu-waktu tanpa pembertitahuan terlebih dahulu
- TribunStyle.com tidak menjamin kelangsungan link Live Streaming