Ramalan Zodiak
Ramalan Kesehatan Zodiak Minggu 10 Maret 2019: Aries Butuh Udara Segar, Cancer Gelisah, Libra Insom
Ramalan kesehatan zodiak Minggu 10 Maret 2019, apa kata zodiakmu? Aries butuh udara segar, Cancer alami kegelisahan, sementara Libra insomnia.
Penulis: Hanna Suliatun
Editor: Mohammad Rifan Aditya
Gemini mengalami cukup banyak tekanan dalam hidup.
Hal ini membuat Gemini lumayan stress.
Kalau sudah seperti ini, cobalah untuk menenangkan diri dengan cara jalan-jalan dan cari udara segar.
4. Cancer (22 Juni-22 Juli)
Kegelisahan membuat Cancer sulit tidur.
Kalau sudah seperti ini, baiknya Cancer sediakan waktu sejenak untuk istirahat dan meditasi.
Berusahalah untuk menjauhkan diri dari hal-hal yang bisa membuat Cancer tertekan.
• 6 Zodiak Paling Sembrono, Cenderung Berbuat Sesuka Hati: Pisces, Aries, Hingga Leo, Ada Zodiakmu?
5. Leo (23 Juli-22 Agustus)
Leo berjuang ekstra keras sepanjang minggu ini.
Hal ini ternyata berdampak pada kondisi kesehatan dan pola hidup Leo.
Akibatnya, Leo mengalami masalah insomnia nih.
6. Virgo (23 Agustus-22 September)
Hari Minggu ini Virgo mampu menunjukan performa terbaik dalam setiap hal.
Situasi dan kondisi mampu mengatkan pertahanan tubuh Virgo.
Virgo pun tetap bugar dan fit sepanjang hari Minggu ini.