Sifat Zodiak
Meski Jarang Emosi, 4 Zodiak Ini Tiba-tiba Jadi Paling Seram Kalau Sedang Marah, Ada Milik Pacarmu?
Walau jarang emosi, beberapa zodiak dibawah ini ternyata sangat menyeramkan jika sedang marah, berikut 4 zodiak yang terkenal paling seram saat marah!
Penulis: anggraini nurul fatimah
Editor: Amirul Muttaqin
TRIBUNSTYLE.COM - Walau jarang emosi, beberapa zodiak dibawah ini ternyata sangat menyeramkan jika sedang marah.
Biasanya memang orang yang paling sabar itulah yang marahnya paling ditakui.
Nah sebenanrnya siapa saja sih ke 4 zodiak ini?
Berikut 4 zodiak yang terkenal paling seram saat marah yang berhasil TribunStyle kutip dari Cewekbanget.id:
• Sering Minder, 3 Zodiak Ini Paling Susah Jadi Orang yang Percaya Diri: Cancer, Pisces, hingga Gemini
1. Aries
Aries dikenal sebagai zodiak yang punya karakter agresif dan sering bertindak tanpa pikir panjang.
Mereka juga gampang merasa frustrasi, sehingga ketika berhadapan dengan konflik mereka meresponnya dengan kemarahan, bahkan kadang sambil memaki.
• Ramalan Zodiak Kesehatan & Karir Sabtu, 2 Februari 2019: Aries Migrain, Kesehatan Leo Memburuk
2. Cancer
Cancer punya pribadi yang sensitif, mereka juga gampang kepancing emosi.
Enggak hanya itu, Cancer juga curigaan dan pesimis.
Saat lagi berbeda pendapat, mereka bisa marah-marah sambil ngamuk.
Mereka juga enggak ragu buat marah-marah di media sosial sambil menyindir orang yang lagi ada masalah dengan mereka.
• Terlihat Tangguh dan Kuat Di Luar, 4 Zodiak Ini Sebenarnya Ingin Dimanja & Disayang Juga
3. Leo
Leo emang punya kepribadian yang intens, hal kecil pun bisa bikin mereka kesal.
Mereka juga suka melebih-lebihkan masalah sepele dan enggak sungkan untuk marah-marah di depan umum.